18.01.2018 Views

Novel_Bingkai Batas

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

“Begitulah seharusnya sebagai Perempuan”.<br />

Celetuk ibuku tiba-tiba. Tentu aku tahu maksudnya<br />

adalah istrinya Mamak Lan.<br />

“Perempuan tidak boleh lebih maju atau di depan,<br />

dan tidak boleh juga lebih mundur atau di belakang lakilaki,”<br />

lanjutnya.<br />

Dia juga bercerita tentang Istrinya Mamak Lan<br />

yang buta itu, pernah dibujuk oleh saudara-saudaranya<br />

untuk menceraikan Mamak Lan karena cacat fisik,<br />

istrinya cuma bilang “Dulu dia tidak buta, setelah kami<br />

menikahlah dia buta, maka akan saya jaga suamiku<br />

meskipun dia cacat, karena itu akan meninggikan<br />

derajatku sebagai Perempuan”. Mereka itu saling berbagi<br />

Peran, Jelas ibuku, sesekali suaminya mengerjakan tugas<br />

isterinya begitu juga sebaliknya, mereka berdua tidak<br />

mau terjebak pada prinsif maskulinitas maupun<br />

femininitas.<br />

Aku tahu, ibuku yang sudah pasti tahu tentang<br />

kegalauan anaknya ini.<br />

“Jadi pendekatan ‘kesamaan’ (sameness) dan<br />

‘perbedaan’ (differences) dalam sistem yang sangat<br />

maskulin dan patriarki itu tidak boleh dibangun dengan<br />

209

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!