18.01.2018 Views

Novel_Bingkai Batas

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

25<br />

Sore itu setelah seharian bacaan The Old Man and<br />

The Sea. Aku bergegas keluar menuju teras. Duduk, lalu<br />

menyulut rokok. Tidak lama kemudian lewat Pak Imam<br />

Masjid RT kami. Dia tertatih-tatih berjalan menuju<br />

Masjid. Teriakan keras azan ini memaksa dia buru-buru.<br />

Tidak peduli dia dengan kondisi kakinya yang pernah<br />

terserang struk 2 tahun lalu. Aku menjadi ingat dengan<br />

Wak Salim, Sepupu ibuku. Aku menyebutnya penjaga<br />

adat dan menguasai kearifan intelektual.<br />

Nama lengkapnya Salim Senawar, rambutnya mulai<br />

banyak yang ubanan, wajar saja umurnya sekarang<br />

sekitar 65 tahun, tetapi tatapan matanya tetap tajam,<br />

berjenggot, wajahnya bersih dan bersinar, gerak tubuhnya<br />

lentur karena memang dia ahli dan guru silat. Daya tahan<br />

tubuhnya luar biasa, tahan dia berdiskusi sampai<br />

menjelang subuh.<br />

Diskusi tentang apa saja. Apalagi kalau dilakukan<br />

dengan pola dialog, maka keluarlah dari mulutnya yang<br />

tidak bisa lepas dari rokok, tentang adat, sejarah adat,<br />

tentu sangat lengkap dan rinci dia jelaskan penomena-<br />

268

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!