18.01.2018 Views

Novel_Bingkai Batas

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

7<br />

Di dekat lemari piring masih ada sisa beberapa<br />

potongan bambu muda sisa ibuku memasak sambal<br />

kemaren. Ada sepuluh batang lagi. Kami bergotong<br />

royong memasak lemang. Kedua anakku asik membantu<br />

memasukan beras yang sudah dicampur dengan kelapa<br />

dan pisang. Yang sudah selesai aku tegakkan dekat api<br />

bertumpu pada kayu yang aku pasang melintang rendah<br />

seperti tiang gawang.<br />

“Dulu orang Belanda binggung cara memasak<br />

lemang ini,” ceritaku bercanda. Dan itu benar karena<br />

tidak ada budaya memasak Lemang di Belanda.<br />

“Dari mana Bapak tahu.” Tanya Titon anak<br />

bungsuku.<br />

“Dari Sejarah” jawab Bdikar<br />

“Iya, dari sejarah,” Jawabku. Dulu. Kenangku<br />

Sepulang sekolah aku bergegas mengantikan baju<br />

seragam pramukaku yang sudah lusuh, hari ini hari sabtu.<br />

Dan, tadi disekolah kami belajar tentang pelajaran<br />

sejarah. Tepatnya mata Pelajaran Sejarah Perjuangan<br />

Bangsa (PSPB). Setelah seragam sekolahku berganti<br />

91

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!