18.01.2018 Views

Novel_Bingkai Batas

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

internal antara gerakan-gerakan yang berbeda.” Ceritaku<br />

kepada Bdikar.<br />

Metode ini. salah satunya membuat kami merasa<br />

mencintai dan penduli terhadap huruf-huruf yang ditulis<br />

dengan kapur di papan berwarna hitam. Setelah penuh<br />

tulisan harus segera dihapus dan angka dan huruf itu<br />

berterbangan bersama debu putih memaksa kami<br />

menyimpan berbagai tulisan dalam memori kognitif<br />

kami. Kami kekurangan alat-alat tulis. Buku dan pensil.<br />

Kami harus sehemat mungkin mengunakan lembaran<br />

buku. Untuk satu tahun ajaran. Kami punya hanya satu<br />

buku tulis. Semua pelajaran ada di dalamnya. Untuk<br />

menulis di ujung pensil selalu kami balutkan dengan<br />

karet gelang, fungsinya sebagai penghapus. Menghapus<br />

tulian yang tidak perlu. Kondisi serba kekurangan ini<br />

memaksa kami melibatkan dalam berproses<br />

emansipatoris, bersama-sama mengembangkan diri,<br />

berbagi hafalan lalu menjadi akumulasi pengetahuan.<br />

Kami terbiasa dengan berbagi hafalan dan<br />

pengetahuan. Kalau aku hanya hafal bahwa Jawa Barat<br />

itu berada di Pulau Jawa, lalu teman sebangku menghafal<br />

ibu Kota Propinsi Jawa Barat adalah Bandung, setelah di<br />

42

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!