11.07.2015 Views

Ulangan - Free Bible Commentary

Ulangan - Free Bible Commentary

Ulangan - Free Bible Commentary

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

"seorang yang bertanya kepada arwah atau kepada roh" Arti dasar dari PARTICIPLE nya (BDB 981, KB1371) adalah "meminta" atau "bertanya." Di sini bertanya kepada alam roh (misalnya, YHWH, Yos 9:14 atauberhala, Hos 4:12).KATA BENDA yang pertama, "perantara" (BDB 15) adalah istilah yang sulit untuk didefinisikan. Beberapamelihat istilah ini seperti yang digunakan dalam Im 19:31; 20:6,27 yaitu sebagai (1) lubang atau kuburan dimanaroh-roh dipikat, (2) bentuk dari "ayah" yang mengacu pada pemujaan leluhur. Ini diterjemahkan dalam LXX dalamYes 8:19 sebagai "pembicara perut." Karena ini dan Yes 29:4 beberapa orang berpikir istilah tersebut berarti"kicauan" atau "bergumam." Ini akan mengisyaratkan "berbicara dengan suara yang berbeda." Namun demikian,dari I Sam 28:7-9, ini berhubungan dengan kemampuan untuk memanggil atau berbicara dengan seseorang di dalamtanah atau untuk berkomunikasi dengan orang mati atau roh dari alam bawah, yaitu, penujuman.KATA BENDA keduanya, "roh" (BDB 396) adalah bentuk dari kata Ibrani "mengetahui" (BDB 395). Inimenunjuk pada orang yang memiliki pengetahuan tentang dunia spiritual atau memiliki kontak dengan mereka dialam spiritual yang memiliki pengetahuan (lih. Yes 8:19; 19:3). "yang meminta petunjuk kepada orang-orang mati." Frasa ini adalah kombinasi dari dua Qal PARTICIPLE(BDB 205, KB 233, "bertanya" dan BDB 559, KB 562, "yang mati"). Dalam konteks ini mengacu pada perantaradan roh / arwah. Orang-orang yang elit, konon berkarunia, menghubungi orang mati untuk mendapatkan informasitentang masa depan dan kekuatan untuk mempengaruhinya.Semua kebudayaan kuno percaya pada kehidupan setelah kematian. Bagi banyak orang di Timur Dekat kuno inimemiliki dua kemungkinan:1. pemujaan leluhur di mana roh-roh anggota keluarga dapat mempengaruhi masa kini dan masa depan2. kekuatan fisik (bintang, kekuatan alam) atau rohani (setan, setengah dewa) dapat dimanfaatkan untukmengetahui dan mempengaruhi nasib pribadi18:12 "kekejian" Istilah ini (BDB 1072) paling sering digunakan dalam <strong>Ulangan</strong>, Amsal, dan Yehezkiel. LihatTopik Khusus pada 14:3. "TUHAN, Allahmu, menghalau mereka dari hadapanmu." Ini adalah aspek dari "perang suci." Inidiungkapkan kepada Abraham sebagai janji dalam Kej 15:16 dan dosa-dosa mereka dijelaskan dalam Im 18:24-28.18:13 "tidak bercela" Ini adalah sebuah istilah korban (BDB 1071) untuk seekor hewan yang tidak najis, yang"sempurna," tanpa cacat, dan oleh karena itu, bisa diterima untuk korban (lih. Kel 12:5; 29:1; Im 1:3,10; 3:1,6,9;4:3,23,28,32; 5:15,18; 6:6; dll). Ini menjadi metafora bagi mereka yang bisa diterima oleh Allah berdasarkankesesuaian dengan ketentuan perjanjian (lih. Kej 6:9; 17:1; II Sam 22:24,26; Ayb 1:1,8; 2:3; 12:4; Maz 15:2;18:23,25; Yeh 28:15). Lihat Topik Khusus: Tak Bercacat berikut ini.TOPIK KHUSUS: TAK BERSALAH, TANPA DOSA, TAK BERDOA, TANPA CELAA. Pernyataan Pembuka1. Konsep ini secara teologis menggambarkan keadaan asli umat manusia (yaitu, Kej 1, Taman Eden).2. Dosa dan pemberontakan telah menghancukan kondisi persekutuan yang sempurna (yaitu, Kej. 3).3. Manusia (pria dan wanita) merindukan pemulihan persekutuan dengan Allah, karena merekadiciptakan dalam gambar dan rupa-Nya (yaitu, Kej 1:26-27).4. Allah telah berurusan dengan umat manusia berdosa dalam beberapa caraa. pemimpin yang saleh (yaitu, Abraham, Musa, Yesaya)b. sistem pengorbanan (yakni, Im. 1-7)c. Teladan yang saleh (yaitu, Nuh, Ayub)5. Pada akhirnya Tuhan memberikan Mesiasa. sebagai wahyu Allah sendirib. sebagai korban yang sempurna untuk dosa6. Orang Kristen diciptakan tanpa salaha. melalui kebenaran diperhitungkan sebagai Kristusb. Secara progresif melalui pekerjaan Rohc. tujuan kekristenan adalah keserupaan dengan Kristuss (lih.Rom 8:28-29; Ef. 1:4), yang padakenyataannya, adalah pemulihan gambar Allah yang hilang oleh karena kejatuhan Adam danHawa203

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!