18.05.2014 Views

Pedoman Pengembangan Standar Nasional Pendidikan Agama ...

Pedoman Pengembangan Standar Nasional Pendidikan Agama ...

Pedoman Pengembangan Standar Nasional Pendidikan Agama ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

No<br />

Komponen<br />

Pembiayaan<br />

Kegiatan<br />

Penanggungjawab<br />

Pusat Daerah Masyarakat<br />

3 Personal Bantuan biaya pendidikan. x<br />

Beasiswa.<br />

x<br />

Buku penunjang PAI. x x x<br />

2. Sumber Pembiayaan<br />

Peraturan Pemerintah Nomor 55 Tahun 2007 tentang <strong>Pendidikan</strong><br />

<strong>Agama</strong> dan <strong>Pendidikan</strong> Keagamaan menyatakan bahwa pengelolaan<br />

pendidikan agama dilaksanakan oleh Menteri <strong>Agama</strong>. Dalam<br />

melaksanakan tanggungjawab tersebut, Kementerian <strong>Agama</strong> RI<br />

mengupayakan sumber pembiayaan kegiatan PAI di sekolah<br />

dialokasikan melalui:<br />

a. APBN/BOS;<br />

b. APBD Kabupaten/Kota, BOP, dan BOSDA;<br />

c. Pemerintah Provinsi/Kanwil Kemenag, dan Pemerintah<br />

Pusat/Direktorat PAIS; dan<br />

d. Dana masyarakat melalui infaq siswa, komite, donatur dan<br />

sumber lain yang sah dan tidak mengikat.<br />

3. Pelaporan<br />

Seluruh biaya yang diterima dan digunakan sekolah baik berupa<br />

biaya investasi, personal, maupun biaya operasional PAI, harus<br />

dilaporkan kepada pihak terkait. Beberapa hal yang perlu<br />

diperhatikan dalam pelaporan penerimaan dan penggunaan biaya<br />

tersebut antara lain:<br />

a. satuan pendidikan melaporkan penggunaan operasional<br />

pembiayaan sekurang-kurangnya setiap akhir semester yang<br />

ditujukan kepada instansi dinas/Kantor Kementerian <strong>Agama</strong><br />

Kabupaten/Kota; dan<br />

b. setiap pihak yang menerima laporan hasil pengawasan<br />

menindaklanjuti laporan hasil pengawasan tersebut dalam rangka<br />

meningkatkan akuntabilitas termasuk memberikan sanksi atas<br />

penyimpangan yang ditemukan.<br />

Satuan pendidikan mendokumentasikan dan menggunakan hasil<br />

laporan serta catatan tindak lanjut untuk memperbaiki kinerja<br />

sekolah dalam penggunaan pembiayaan secara keseluruhan.<br />

BAB VIII<br />

PEDOMAN PENGEMBANGAN STANDAR SARANA PRASARANA<br />

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM<br />

H. LATAR BELAKANG

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!