04.05.2013 Views

Ahmadiyah Telanjang Bulat di Panggung Sejarah

Ahmadiyah Telanjang Bulat di Panggung Sejarah

Ahmadiyah Telanjang Bulat di Panggung Sejarah

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Pembahasan Ahma<strong>di</strong>yyah<br />

Ketiga ayat tersebut <strong>di</strong> atas, kata <strong>Ahma<strong>di</strong>yah</strong>, mengandung<br />

berita yang belum <strong>di</strong>sempurnakan. Maksud <strong>Ahma<strong>di</strong>yah</strong> belum<br />

<strong>di</strong>sempurnakan itu ialah bahwa agama Islam belum mengatasi<br />

agama-agama lain dan ummat Islam juga belum mengatasi<br />

(melebihi dari segi apapun) ummat-ummat agama yang lain.3<br />

Maka, kata <strong>Ahma<strong>di</strong>yah</strong> melanjutkan, menurut para ahli dan<br />

mufassirin bahwa ayat <strong>di</strong> atas akan <strong>di</strong>sempurnakan <strong>di</strong> akhir<br />

zaman bilamana tokoh yang <strong>di</strong>nantikan itu datang. Dalam<br />

tafsir Al Bayan <strong>di</strong> bawah ayat ta<strong>di</strong> <strong>di</strong>catat tafsir yang<br />

berikut: "wa dzaIika inda nuzuli Isa ibn Maryam," yaitu:<br />

kemenangan Islam atas semua agama yang <strong>di</strong>maksud ayat ta<strong>di</strong><br />

ialah akan terja<strong>di</strong> bila turun Isa anak Maryam.4<br />

Lebih meyakinkan lagi <strong>Ahma<strong>di</strong>yah</strong> menegaskan, bahwa Islam<br />

bukan hanya belum sampai pada titik yang <strong>di</strong>nubuwatkan <strong>di</strong><br />

atas malah agama-agama lain masih memiliki supremasi atas<br />

Islam sen<strong>di</strong>ri.5 Kemu<strong>di</strong>an <strong>Ahma<strong>di</strong>yah</strong> berkata:<br />

"Nubuwat Al Qur'an tersebut <strong>di</strong> atas pasti genap dan<br />

sempurna pada akhir zaman <strong>di</strong> tangan UtusanNya yang<br />

<strong>di</strong>kenal dengan sebutan Isa Masih/Imam Mah<strong>di</strong> a.s."6<br />

Demiklanlah penegasan <strong>Ahma<strong>di</strong>yah</strong>. Mula-mula <strong>di</strong>katakan bahwa<br />

ayat itu mengandung berita yang belum <strong>di</strong>sempurnakan, padahal<br />

Islam telah <strong>di</strong>tegakkan dengan sempurna. Jika memang ayat itu<br />

mengandung berita yang belum <strong>di</strong>sempurnakan, maka bukan<br />

mufassirinlah yang tahu makna maupun tafsir dari ayat itu<br />

melainkan Rasulullah sen<strong>di</strong>ri adalah orang pertama yang akan<br />

mengatakannya.<br />

Kemu<strong>di</strong>an <strong>Ahma<strong>di</strong>yah</strong> mengatakan, bahwa Islam belum mengatasi<br />

agama-agasna yang lain. Artinya bahwa Islam masih berada<br />

pada tempat paling bawah dari semua agama <strong>di</strong> dunia. Kalau<br />

ummat Islam yang <strong>di</strong>katakan masih belum mengatasi ummat agama<br />

yang lain, mungkin ada benarnya terutama pada segi-segi<br />

sosial ekonominya. Akan tetapi kalau IsIam <strong>di</strong>katakan masih<br />

belum mengatasi agama-agama yang lain, itu sudah<br />

keterlaluan. Ataukah jumlah orangnya yang masih belum<br />

mengatasi, padahal pada abad ke-19 Masehi Islam penganutnya<br />

sudah melebihi penganut agama Zarathustra dan penganut agama<br />

Yahu<strong>di</strong>, dan daerah wilayahnya lebih besar dari wilayah<br />

agama-agama itu bahkan lebih luas lagi dari wilayah agama<br />

Buddha dan agama Hindu.<br />

Maka jelaslah yang <strong>di</strong>maksud <strong>Ahma<strong>di</strong>yah</strong> bahwa Islam belum<br />

mengatasi agama-agama yang lain mengandung makna hakikat<br />

dari Islam itu sen<strong>di</strong>ri, yang belum mengatasinya. Ini bukan<br />

saja suatu pengingkaran terhadap sejarah perjuangan Nabi<br />

file:///D|/elite-ebook/me<strong>di</strong>a.isnet.org/islam/<strong>Telanjang</strong>/Tartuffe.html (2 of 5)14/05/2006 21:47:34

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!