25.03.2015 Views

pergolakan-pemikiran-islam-ahmad-wahib

pergolakan-pemikiran-islam-ahmad-wahib

pergolakan-pemikiran-islam-ahmad-wahib

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

— Democracy Project —<br />

Indonesia Identik Dengan Jawa?<br />

Asosiasi pada Jawa mendominir layangan pikiran kita bila kita<br />

berpikir tentang Indonesia. Dalam hal ini masih ada hirarki<br />

penekanan assosiasi lagi yaitu pada Jawa Tengah, lalu Jawa<br />

Tiniur, baru Jawa Barat. Apakah sebab dari pandangan yang<br />

tak proporsional ini? Saya pikir dikarenakan: 1. Pusat kegiatan<br />

politik di Jawa; 2. 70 persen penduduk Indonesia di Jawa; 3.<br />

Kebudayaan Jawa telah tertanam kuat. Tapi, unsur-un sur di<br />

atas adalah unsur-unsur obyektif. Unsur-unsur subyektif yang<br />

mungkin tak kita sadari ialah kenyataan bahwa penggalian sejarah<br />

yang menyangkut adat, kesenian, politik dan lain-lainbaru<br />

terpusat di Jawa, dan belum lagi mengupas atau menyelidiki<br />

warisan budaya di luar Jawa (yang oleh orang Jawa disebut<br />

“seberang” atau dalam istilah Inggris outer islands). Jawa lebih<br />

diketahui dari pada daerah lain. Dan dari yang lebih diketahui<br />

itulah kita banyak menerima keterangan dan kepadanyalah kita<br />

senantiasa terbayang.<br />

10 Juli 1970<br />

Kelemahan Sarjana Barat<br />

Saya kira kelemahan sarjana Barat dalam mengadakan prediksi-prediksi<br />

di Indonesia ialah bahwa mereka menganggap<br />

dalil-dalil politik dan ekonomi yang diungkap dalam peristiwa<br />

politik dan ekonomi di negara-negara Barat itu berlaku<br />

universal. Mereka tidak sadar bahwa jalannya proses politik<br />

dan ekonomi di Indonesia tak sepenuhnya berjalan “rasional”<br />

seperti yang terjadi di negara mereka. Karena itu sangatlah<br />

Meneropong Politik dan Budaya Tanah Air 241

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!