25.03.2015 Views

pergolakan-pemikiran-islam-ahmad-wahib

pergolakan-pemikiran-islam-ahmad-wahib

pergolakan-pemikiran-islam-ahmad-wahib

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

— Democracy Project —<br />

mempersoalkan atau menguji kembali kepercayaan-kepercayaan<br />

yang sudah kita terima. Dan seterusnya.<br />

17 Oktober 1971<br />

Menafsirkan Orang Lain<br />

Seringkali kita menafsirkan orang lain menurut kerangka kepribadian<br />

kita sendiri. Seseorang yang sedang menggembangkan<br />

dirinya kita sebut atau kita tafsirkan sebagai merendahkan<br />

diri kita. Seseorang yang mengutarakan sikap dan cita-cita<br />

pribadinya, yang obyektif memang ada sangkutan nilai dengan<br />

soal diri kita, kadang-kadang kita tafsirkan sebagai celaan pada<br />

keadaan diri kita. Sikap demikian tidak obyektif. Kita harus<br />

menafsirkan orang lain menurut dunianya harus menghormati<br />

kekhususan itu.<br />

29 November 1971<br />

Nasibku<br />

Aku sangat kuatir akan kemampuanku sendiri dalam menjaga<br />

keseimbangan batin di tengah-tengah kekecewaan terhadap<br />

nasibku selama ini, terhadap lingkunganku, terhadap temanteman<br />

lamaku dan lain-lain. Mudah-mudahan aku tidak akan<br />

terdesak untuk mengambil langkah-langkah artifisial karena<br />

kecewa. Alangkah menderitanya kehidupan batinku. Kehidupan<br />

yang bergantung pada orang lain membuat batinku tersiksa<br />

dan kemerdekaan pribadiku seolah-olah hilang. Aku ingin<br />

358 Pergolakan Pemikiran Islam

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!