25.03.2015 Views

pergolakan-pemikiran-islam-ahmad-wahib

pergolakan-pemikiran-islam-ahmad-wahib

pergolakan-pemikiran-islam-ahmad-wahib

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

— Democracy Project —<br />

jukkan sesuatu ciri-ciri yang tetap. Agaknya, bisa ditemukan<br />

dua sebab yang bersifat historis dan kultural: Pertama dalam<br />

struktur kebudyaan kita belum ada tempat untuk oposisi. Pikiran-pikiran<br />

yang sewaktu-waktu menunjukkan sesuatu yang<br />

“dissent’ mungkin masih bisa dihargai. Tetapi pelembagaannya<br />

dalam suatu status atau peranan yang dari awal memang secara<br />

politis berlawanan akan ditolak bulat-bulat. Jiwa kolektivisme<br />

masyarakat Indonesia dan sikap paternalistik yang masih<br />

kuat merupakan inti dari struktur kebudayaan yang demikian.<br />

Sebab, kedua ialah kebiasaan untuk meneruskan alam pikiran<br />

yang hidup di zaman perjuangan melawan penjajahan Belanda<br />

kepada alam merdeka. sekarang. Pemerintahan yang ada selalu<br />

saja dilihat sebagai kekuasaan penindas, yang dicurigai policypolicynya,<br />

dicari kelemahan-kelemahannya dan ditumbangkan.<br />

Pemimpin-pemimpin Indonesia sekarang masih banyak yang<br />

merupakan generasi zaman penjajahan atau paling sedikit menempuh<br />

pendidikan politik yang berkarakteristik alam kolonial,<br />

dan ini terlanjutkan terus di alam merdeka tanpa disadari.<br />

Sebab kedua ini terutama merupakan penyebab kekurangankekurangan<br />

pihak oposisi: sedang yang pertama tadi terutama<br />

sebagai penyebab kekurangan mereka yang sedang memerintah.<br />

Tentunya ada interdependensi antara kekurangan-kekurangan<br />

pada pihak oposisi dengan pihak pemerintah.<br />

Bagi generasi muda Indonesia, sebab-sebab kultural merupakan<br />

masalah berat yang harus dihadapi dengan tekun, sedang<br />

sebab kedua yang disebabkan oleh warisan-warisan historis zaman<br />

kolonial akan menipis dengan sendirinya dimakan waktu<br />

dan bisa diharapkan bahwa generasi kepemimpinan mendatang<br />

akan menganggap pemerintah sebagai miliknya sendiri, meski-<br />

262 Pergolakan Pemikiran Islam

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!