25.03.2015 Views

pergolakan-pemikiran-islam-ahmad-wahib

pergolakan-pemikiran-islam-ahmad-wahib

pergolakan-pemikiran-islam-ahmad-wahib

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

— Democracy Project —<br />

Islam Cocok dangan Segala Zaman?<br />

“Islam cocok dengan segala zaman” baru merupakan keinginan<br />

dan belum/tidak merupakan suatu rumusan ilmiah. Kita belum<br />

bisa membedakan antara keinginan dan rumus keilmuan. Dan<br />

kemudian Islam diinterpretasikan menurut keinginan dan tidak<br />

menurut keilmuwan. Membahas secara keilmuwan antara Islam<br />

dan zaman, berarti mempersiapkan diri untuk sampai pada<br />

segala kemungkinan yang mutlak semuanya perlu dijajaki.<br />

11 Februari 1970<br />

Nilai Budaya Islam<br />

Nilai budaya yang ideal bagi suatu masyarakat itu selalu berubah-ubah<br />

sesuai dengan kebutuhannya. Agama, sebagai wahyu<br />

Tuhan yang sudah tetap, menurut saya dalam relevansinya<br />

dalam kebudayaan ini juga menggariskan suatu sistem nilainilai<br />

budaya yang menurut ajaran Islam perlu ada dalam suatu<br />

masyarakat yang ideal. Hanya saja sesuai dengan perkembangan<br />

masyarakat yang ideal. Hanya saja sesuai dengan perkembangan<br />

masyarakat, maka di dalam sistem nilai budaya menurut Islam<br />

ini dibenarkan terjadi gerakan-gerakan untuk menentukan<br />

suatu aksentuasi diantara nilai-nilai budaya tadi. Sekali lagi,<br />

aksentuasi ini adalah dalam rangka memobilisir nilai-nilai<br />

budaya itu pada keseimbangan yang maksimal.<br />

Saya pikir, yang menjadi persoalan apakah betul Islam<br />

memperbolehkan kita menekankan beberapa nilai-nilai tertentu<br />

dalam suatu masyarakat? Dan apakah mungkin terjadi keseimbangan<br />

dalam sistem nilai budaya Islam tadi? Dan apakah ma-<br />

Ikhtiar Menjawab Masalah Keagamaan 55

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!