12.07.2015 Views

islam - Democracy Project

islam - Democracy Project

islam - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

DEMOCRACY PROJECTApalagi, kalau kontra argumentasi itu dikemukakan dalambentuk pertanyaan. Kalau tidak dapat menjawab, maka sangpenguasa itu akan kehilangan pendapat, sesuatu yang tidakdiinginkan. Bukankah filosof Yunani kuno, Plato, pernah menyatakan,sebuah pertanyaan berarti separuh kebenaran. Ketakutanakan kelemahan argumentasi sendiri, menyebabkanseseorang tidak memperkenankan adanya pertukaran argumentasi,yang menjadi dasar sebuah perdebatan terbuka dan salingtukar pendapat. Karenanya sejarah telah mencatat, seorangpenguasa otoriter tidak akan bersedia mengadakan dialog danpertukaran pendapat. Lain halnya dengan agama yang memiliki“kebenaran moral” sendiri, yang tetap ada walaupun ada sanggahan.Kitab suci al-Qurân menyatakan; “Kalau para hamba-Kubertanya tentang diri-Ku, maka sesungguhnya Aku dekat (denganmereka) memenuhi permintaan orang yang berdo’a jika(diajukan) kepada-Ku” (wa idzâ sa’alaka ‘ibadî ‘annî ibadi fa-innîqarîbun ujîbu da’wata al da’i idzâ da’âni) (QS al-Baqarah (2): 186).Prinsip di atas, perlu dikemukakan di sini, karena hanyamelalui dialog yang bebas dan terbuka, dapat dicapai kebenaranakhir yang diikuti dan diterima orang yang berpikiran sehat danwajar. Inilah arti penting dari sikap jujur, untuk mempertahankankebenaran, berpikir, berpendapat dan menyatakan pendapat. Inipula yang merupakan ciri berlangsungnya kehidupan demokratis,tidak seperti di beberapa negara tetangga kita. Merekamengajukan klaim sebagai negara demokratis, namun denganalasan keamanan internal, diberlakukan kekangan/hambatanpsikologisuntuk tidak menyatakan pendapat secara bebas. Dengankata lain, yang berlaku di tempat-tempat itu adalah demokrasiprosedural, bukan demokrasi sesungguhnya. Kalauditambahkan embel-embel kata lain pada istilah demokrasi, sepertidemokrasi rakyat dan demokrasi Islam, maka pada akhirnyademokrasi itu sendiri akan mati dan tidak muncul ke permukaan.*****128 / ABDURRAHMAN WAHID

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!