12.07.2015 Views

islam - Democracy Project

islam - Democracy Project

islam - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

DEMOCRACY PROJECThidupnya yang menolak kekerasan (ahimsa), yang terkenal itu.Sikap inilah yang kemudian diambil oleh mendiang PendetaMarthin Luther King Junior di Amerika Serikat, dalam tahuntahun60-an, ketika ia memperjuangkan hak-hak sipil (civil rights)di kawasan itu, yaitu agar warga kulit hitam berhak memilihdalam pemilu.Hal ini membuktikan, kesabaran dalam membawakan kebenaranadalah sifat utama yang dipuji oleh sejarah. Dalam berbagaikesempatan para ksatria Pandawa yang dengan sabar dibuangke hutan untuk jangka waktu yang lama, sebagaimana dituturkanoleh kisah perwayangan, juga merupakan contoh sebuah kesabaran.Jadi, kesadaran akan perlunya kesabaran itu, memangsudah sejak lama menjadi sifat manusia. Tanpa kesabaran, konflikyang terjadi akan dipenuhi oleh kekerasan, sesuatu yang merugikanmanusia sendiri. Ia tidak akan dipakai, kecuali dalam keadaantertentu. Hal ini memang sering dilanggar oleh kaummuslimin sendiri. Sudah waktunya kita kaum muslimin kembalikepada ayat di atas dan mengambil kesabaran serta kesediaanmemberi maaf, atas segala kejadian yang menimpa diri kitasebagai hikmah.****Hiruk pikuk kehidupan, selalu penuh dengan godaan kepadakita untuk tidak bersikap sabar dan mudah memberikanmaaf. Dalam pandangan penulis, kedua hal tersebut seharusnyaselalu digunakan oleh kaum muslimin. Tetapi harus kita akuidengan jujur, bahwa justru kesabaran itulah yang paling sulitditegakkan dan kalau kita tidak dapat bersabar bagaimana kitaakan memberi maaf atas kesalahan orang kepada kita? Karenanya,jelas bahwa antara keduanya terdapat hubungan timbal balikyang sangat mendalam, walaupun tidak dapat dikatakan terjadihubungan kausalitas antara kesabaran dan kemampuan memaafkankesalahan orang lain pada diri kita.ISLAMKU, ISLAM ANDA, ISLAM KITA / 249

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!