12.07.2015 Views

islam - Democracy Project

islam - Democracy Project

islam - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

DEMOCRACY PROJECTagama dan negara, masih berlaku dan belum dicabut olehsiapapun.*****Lalu, mengapakah ada orang-orang fundamentalis itu yangumumnya terdiri dari orang-orang muda yang terampil yangcakap secara teknis, namun tidak pernah jelas diri mereka secarapsikologis? Jawabnya sebenarnya sederhana saja. Pertama karenaorang-orang itu melihat kaum muslimin tertinggal jauh di belakangdari orang-orang lain. Nah, “ketertinggalan” itu merekakejar secara fisik, yaitu menggunakan kekerasan untuk menghalangikemajuan materialistik dan duniawi itu. Mereka lebih mementingkanberbagai institusi kaum muslimin, dan tidak percayabahwa budaya kaum muslimin dapat mendorong mereka untukmeninggalkan kelompok-kelompok lain. Jika sudah mengutamakanbudaya, maka nantinya “mengejar ketertinggalan” dengancara penolakan atas “budaya Barat” akan dilupakan, karenakecakapan yang mereka miliki juga berasal dari “dunia Barat”.Aspek kedua dari munculnya gerakan-gerakan fundamentalistikini adalah proses pendangkalan agama yang menghinggapikaum muda muslimin sendiri. Mereka kebanyakan adalahahli matematika dan ilmu-ilmu eksakta lainnya, para ahli ekonomiyang penuh dengan hitungan-hitungan rasional dan paradokter yang selalu bekerja secara empirik. Maka dengan sendirinyatidak ada waktu bagi mereka untuk mempelajari agama Islamdengan mendalam. Karenanya, mereka mencari jalan pintasdengan kembali kepada sumber-sumber teksual Islam seperti al-Qur’ân dan Hadits, tanpa mempelajari berbagai penafsiran danpendapat-pendapat hukum (akhwâlul hukmi) yang sudah berjalanberabad-abad lamanya.Karena itulah, mereka mencukupkan diri dengan sumbersumbertekstual yang ada. Karena mereka biasa menghafalvademecum berbagai nama obat-obatan dan benda-benda lain,372 / ABDURRAHMAN WAHID

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!