12.07.2015 Views

islam - Democracy Project

islam - Democracy Project

islam - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

DEMOCRACY PROJECTeksploitasi itu sendiri. Di sinilah peranan negara menjadi sangatpenting, yaitu menjamin agar tidak ada manusia/warga negarayang terhimpit oleh sebuah transaksi ekonomi. Manusia harusdiutamakan dari mekanisme pasar dan bukan sebaliknya. Jikaprinsip non-eksploitatif dalam sebuah transaksi ekonomi sepertidigambarkan di atas terjadi, maka dengan sendirinya pengertianakan globalisasi juga harus dijauhkan dari dominasi sebuahnegara/perusahaan atas negara/perusahaan lain. Karena itu,globalisasi dalam pengertian lama yang hanya mementingkansatu pihak saja haruslah dirubah dengan pengertian baru yanglebih menekankan keseimbangan antara pemakai/penggunasebuah barang/jasa dan penghasil (produsennya).Dengan demikian, pencarian untung/laba dalamglobalisasi tidak harus diartikan sebagai kemerdekaan penuhuntuk melikuidasi saingan mereka, melainkan justru diarahkanpada tercapainya keseimbangan antara kepentingan produsendan konsumen. Penyesuaian antara kepentingan pihakkonsumen dan produsen ini, tentulah menjadi titik penyesuaianantara kepentingan berbagai negara satu sama lain di bidangekonomi dan perdagangan.Di lihat dari sudut penafsiran seperti itu, dalam pandanganIslam diperlukan keseimbangan antara kepentingan negaraprodusen barang/jasa dan negara pengguna barang/jasa tersebut,sehingga tercapai keseimbangan atas kehidupan internasionaldi bidang ekonomi/finansial. Dengan kata lain, keadilantidak memperkenankan kata globalisasi digunakan untukmenjarah kepentingan sesuatu bangsa atau negara, hingga kataitu sendiri berubah arti menjadi tercapainya keseimbanganantara kedua belah pihak. Singkatnya, WTO seharusnyaberperan mendorong perkembangan ke arah itu, bukannyamenjamin kebebasan berniaga secara penuh, dengan hasilterlemparnya bangsa atau perusahaan lain karenanya.Sederhana, bukan? {}206 / ABDURRAHMAN WAHID

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!