26.05.2023 Views

PENGEMBANGAN KURIKULUM

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

otentik digunakan guru untuk merencanakan program

perbaikan (remedial) pembelajaran, pengayaan (enrichment),

atau pelayanan konseling

10. Lembar kegiatan siswa adalah panduan siswa yang digunakan

untuk melakukan kegiatan penyelidikan atau pemecahan

masalah. LKS dapat disusun dengan bersifat panduan tertutup

yang dapat dikerjakan siswa, sesuai dengan tuntunan yang

ada, atau dapat juga LKS yang bersifat semi terbuka.

11. Buku siswa merupakan buku panduan bagi siswa dalam

kegiatan pembelajaran yang memuat materi pelajaran,

kegiatan penyelidikan berdasarkan konsep, dan contoh-contoh

penerapan dalam kehidupan sehari-hari.

A. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan memilih

jawaban yang paling tepat

1. Kompetensi merupakan karakteristik mendasar seseorang yang

berhubungan timbal balik dengan suatu kriteria efektif atau

kecakapan terbaik seseorang dalam pekerjaan dan atau kecakapan

seseorang dalam pekerjaan atau keadaan. Defenisi tentang

kompetensi tersebut merupakan pendapat dari…

a. Hall dan Jones

b. Yulaelawati

c. Mardapi, dkk

d. Richards

123 | Pengembangan Kurikulum Bahasa Arab

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!