26.05.2023 Views

PENGEMBANGAN KURIKULUM

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Komunikasi tidak akan dapat berlangsung dengan lancar tanpa

keterampilan mendengarkan. Agar peserta didik sampai pada

kemampuan istima' yang memadai, perlu diperhatikan terlebih dahulu

langkah-langkah berikut ini:

a. Siapkan peserta didik untuk pelajaran istima'f jelaskan hal-hal

atau materi-materi yang akan didengarkan dan kompetensi apa

yang harus dikuasainya.

b. Sampaikan materi dengan metode yang sesuai dengan

kompetensi yang akan dicapai, seperti dengan cara yang pelan

dalam membacakan teks yang akan didengarkan.

c. Diskusikan kepada peserta didik materi-materi yang telah

didengarkan dengan memberikan pertanyaan-pertanyaan, atau

peserta didik disuruh berdiskusi dengan peserta didik lainnya

tentang materi yang baru saja didengarkan, kemudian guru

memberikan pertanyaan-pertanyaan untuk mengetahui

pemahaman peserta didik 281

Untuk peserta didik yang belum bisa membaca dan menulis secara

baik atau kemampuan istimd'-nya masih rendah, perlu dilatih secara

intensif; mungkin bisa menggunakan bantuan gambar, peta, atau

media lainnya. Guru bisa menampakkan gambar di depan peserta

didik, berbicara dengan bahasa Arab menjelaskan gambar tersebut

kemudian mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang terkait dengan

gambar. 282

Ada dua macam al-istima': al-istimd' al-mukatstsaf dan alistimd' almuwassa'.

Al-lstima' mukatstsaf dimaksudkan untuk melatih

pendengaran peserta didik atas sebagian unsur-unsur bahasa Arab.

281

Abdurahman bin ibrahim al-fauzani, dkk., durus al-daurfit nl-tadribiynh li

mu'allim al-lughah al-'arabiyah li ghairi a!-ndthiqina biha: nl-janib al-nazhttri, (riyadh

muassasah al-waqf al-islami, 1426 h.),h.31

282

Sembodo Ardi Widodo. Model - Model Pembelajaran Bahasa Arab. al-

'arabiyah, Vol. 2(2) Januari 2006.h.5

307 | Pengembangan Kurikulum Bahasa Arab

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!