26.05.2023 Views

PENGEMBANGAN KURIKULUM

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

10. Kompetensi inti merupakan gambaran kelompok yang tidak

kategorial mengenai kompetensi dalam aspek sikap,

pengetahuan dan keterampilan (psikomotorik dan

psikomotorik) yang harus dipelajari peserta didik dalam suatu

jenjang sekolah, kelas, dan mata pelajaran.

11. Kompetensi dasar yaitu kompetensi yang dipelajari peserta

didik untuk sesuatu tema untuk SD/MI, SMP/MTS,

SMA/MA/SMK/MAK

12. Ranah sikap dominan terutama pada jenjang pendidikan dasar

dan menengah

13. Kompetensi inti menjadi unsur organisatoris kompetensi dasar,

yaitu semua kompetensi dasar dan proses pembelajaran setiap

mata pelajaran dikembangkan untuk mencapai kompetensi inti

didasarkan pada prinsip, akumulatif, saling memperkuat dan

memperkaya antar mata pelajaran dan jenjang pendidikan.

a. Standar Kompetensi Lulusan

Dalam Permendikbud No.54 Tahun 2013 di tegaskan standar

kompetensi lulusan adalah kriteria mengenai kualifikasi kemampuan

lulusan yang mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan.

Standar kompetensi lulusan berfungsi sebagai berikut: 163

1. Kriteria menentukan kelulusan peserta didik pada satuan

Pendidikan.

2. Rujukan untuk penyusunan standar-standar pendidikan lain.

3. Merupakan arah peningkatan kualitas pendidikan secara

mendasar dan holistik pada jenjang pendidikan dasar dan

menengah.

4. Merupakan pedoman penilaian dalam penentuan kelulusan

peserta didik, yang meliputi kompetensi untuk seluruh mata

163

Permendikbud No. 54 Tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan

Pendidikan dasar dan Menengah, h.2.

137 | Pengembangan Kurikulum Bahasa Arab

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!