26.05.2023 Views

PENGEMBANGAN KURIKULUM

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

memberikan tanggapan

8 Dengan bimbingan pendidik, peserta

didik menyimpulkan struktur isi,

qawa’id, dan tujuan komunikasi

(pesan) dari teks qira’ah yang dibaca

9 Peserta didik memajang temuannya

dalam bentuk poster di papan tempel

yang telah disediakan

Menganalisis data

dan menyimpulkan

(2)

Mengkomunikasikan

Contoh di atas dapat dimodifikasi oleh guru menyesuaikan

dengan maharah yang diajarkan maupun metode yang digunakan.

Pembelajaran bahasa Arab yang didesain dengan pendekatan saintifik

dapat memberikan nuansa berbeda dan menarik kepada peserta

didik, karena dalam pedekatan saintifik, peserta didik merasakan

belajar dalam pengalaman pribadinya masing-masing dengan

langkah-langkah yang sistematis sesuai dengan perkembangan

intelektual siswa. Pendekatan ini setidaknya memberikan nuansa baru

dan penyegaran dari proses pembelajaran yang selama ini

berlangsung. Tugas bagi guru adalah mengembangkan pendekatan

tersebut ke dalam metode, model dan strategi yang disesuaikan

dengan kondisi peserta didik dan lingkungan yang dihadapinya.

Rangkuman

1. Metode pembelajaran (thariqah al-tadris) adalah cara yang

digunakan untuk mengimplementasikan rencana yang disusun

Pengembangan Kurikulum Bahasa Arab | 296

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!