26.05.2023 Views

PENGEMBANGAN KURIKULUM

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

teaching is teaching that enables learning in wich student apply their

academic understanding and abilities in a variety of in and out of

school context to solve simulated or real world problems, both alone

and with others.” (CTL adalah pembelajaran yang memungkinkan

terjadi proses belajar yang mana peserta didik cenderung

menggunakan pemahaman dan kemampuan akademik di dalam

maupun di luar kelas untuk menyelesaikan masalah yang dihadapi

(baik berupa masalah simulasi dalam pembelajaran maupun

permasalahan di kehidupan sehari-hari) secara individual atau

kelompok. 301

John Dewey pertama kali mengembangkan pembelajaran

kontekstual di tahun 1918 dengan merumuskan kurikulum dan

metodologi pembelajaran yang berkaitan dengan minat serta

pengalaman peserta didik. John berasumsi bahwa setiap peserta didik

akan lebih termotivasi untuk mempelajari hal yang berhubungan

dengan apa yang telah mereka ketahui.

Konsep tersebut diharapkan memberikan pembelajaran yang

bermakna bagi peserta didik. Pembelajaran berlangsung alamiah

dengan peran peserta didik bekerja dan mengalami bukan berupa

proses transfer pengetahuan dari guru ke peserta didik, mereka tidak

hanya sekedar menjadi pendengar pasif namun haruslah diberikan

kesempatan untuk melakukan, mencoba, dan mengalami sendiri.

Tujuan utama dari pembelajaran kontekstual yang lebih

mementingkan strategi dari pada hasil yaitu peserta didik diharapakan

mampu memahami makna proses belajar, manfaat, dan cara

mencapainya sehingga mereka akan menempatkan pengetahuan

sebagai bekal yang dibutuhkan di masa yang akan datang.

301

Idrus hasibuan Model pembelajaran CTL.2014 h 3 Logaritma Jurnal

Pendidikan dan Sains

321 | Pengembangan Kurikulum Bahasa Arab

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!