26.05.2023 Views

PENGEMBANGAN KURIKULUM

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Terdapat enam komponen metode ini yang dikembangkan dari

suggestologi, yaitu:

1) Kekuasaan/ otoritas guru, dianggap pentingagar

pembelajaran yang diberikan oleh guru lebih mudah untuk

diingat. Peseta didik boleh saja bersikap santai namun tetap

di bawah pengawasan guru.

2) Peseta didik dianggap sebagai kanak-kanak (infantilisasi),

interaksi guru dan peserta didik berlangsung layaknya

hubungan orang tua dana anaknya.

3) Sumber belajar ganda

4) Intonasi dan irama, suasan di kelas selain menyajikan

pembelajaran keterampilan juga didukung oleh intonasi,

irama, dan sikap santai yang dapat menghilangkan rasa

bosan peserta didik.

5) Sikap yang santai, pikiran peserta didik harus dibuat tenang,

snatai, dan terbuka sehingga hal-hal yang merangsang saraf

bisa dengan mudah diterima dan tinggal dalam waktu yang

lama.

Tujuan belajar bahasa dengan menggunakan metode

Suuggestopedia yaitu untuk membimbing peserta didik berbicara

dalam tingkat lanjut. Memberi penguasaan kosa kata.Ada enam

unsur pokok dalam metode ini, yaitu: authority, infantilisasi, dualkomunikasi,

intonasi, irama, dan pseudo-pasif.

Kelas pembelajaran bahasa asing dengan Metode

Suggestopedia menurut Richards and Rodgers (dalam Aziz

Fachrurrozi, 2016) mempunyai tiga kegiatan utama yang memiliki

focus berbeda 264 .

1) Tinjauan lisan, Berlangsung diskusi antara guru dan peserta

didik dan bahan-bahan yang dipelajari sebelumnya dijadikan

sebagai dasar diskusi. Diskusi terbagi menjadi dua,

264

Aziz Fachrurrozi, Op.Cit. h. 195-196

Pengembangan Kurikulum Bahasa Arab | 278

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!