26.11.2014 Views

dasar penyusunan apbn

dasar penyusunan apbn

dasar penyusunan apbn

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

DASAR-DASAR PRAKTEK PENYUSUNAN APBN DI INDONESIA<br />

1.6 Keterkaitan Antar Komponen Postur<br />

Tugas mempersiapkan RAPBN merupakan satu rangkaian proses yang terintegrasi dari<br />

monitoring pelaksanaan tahun-tahun sebelumnya mengenai asumsi <strong>dasar</strong> ekonomi makro<br />

dan berbagai parameter besaran APBN, serta pelaksanaan APBN-nya sendiri. Oleh karena<br />

itu, kualitas dari perencanaan RAPBN sangat tergantung pada pelaksanaan tugas setiap<br />

tahap dari proses tersebut. Rangkaian proses tersebut saling terkait misalnya komponen<br />

pendapatan dipengaruhi oleh pertumbuhan ekonomi, inflasi, kurs, ICP, dan lifting minyak.<br />

Komponen belanja dipengaruhi oleh inflasi, kurs, SPN 3 bulan, ICP, dan lifting minyak.<br />

Komponen pembiayaan dipengaruhi langsung oleh kurs. Komponen defisit tidak<br />

dipengaruhi langsung oleh <strong>dasar</strong> ekonomi makro, tetapi oleh kondisi tarik-menarik antara<br />

pendapatan dan belanja. Saling keterkaitan tersebut dapat diilustrasikan sebagaimana<br />

gambar berikut:<br />

-Asumsi Dasar<br />

Ekonomi Makro<br />

-Parameter<br />

-Realisasi Tahun Lalu<br />

-Kebijakan-kebijakan<br />

APBN<br />

Rupiah<br />

Murni<br />

PNBP<br />

Kapasitas Fiskal<br />

Hibah<br />

Δ =<br />

Kebutuhan Fiskal<br />

Belanja<br />

Alamiah<br />

Belanja<br />

Nondiscretionary<br />

Belanja<br />

Discretionary<br />

Kebutuhan Pembiayaan<br />

• DBH<br />

• DAU<br />

• Pendidikan<br />

•Pegawai (K/L, non-K/L)<br />

•Barang Operasional (K/L)<br />

•Bunga Utang (non-K/L)<br />

•Subsidi (non-K/L)<br />

•Bantuan Sosial : Cadangan<br />

Bencana Alam (non-K/L)<br />

•Sebagian Belanja lain-lain<br />

(non-K/L)<br />

•Anggaran Pendidikan<br />

• Barang Non<br />

Operasional<br />

• Belanja Modal<br />

• Bantuan Sosial<br />

• Sebagian Belanja<br />

Lainnya<br />

• Anggaran Pendidikan<br />

• PMN<br />

• Cicilan Pokok<br />

• Defisit<br />

• Dana Bergulir<br />

• SLA<br />

Gambar 1.3<br />

Keterkaitan Antar Komponen dalam Postur APBN<br />

1.7 Stakeholder APBN<br />

Proses <strong>penyusunan</strong> APBN melibatkan instansi-instansi baik internal maupun eksternal<br />

Pemerintah. Para stakeholder yang terkait dengan <strong>penyusunan</strong> APBN antara lain:<br />

DIREKTORAT P-APBN 23 PENDAHULUAN

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!