12.07.2015 Views

PNACU645

PNACU645

PNACU645

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

212 Perdagangan Perempuan dan Anak di IndonesiaJ. RIAUOleh Fatimana AgustinantoProvinsi Riau memiliki luas tanah sebesar 94.651 kilometer persegi (Kedutaan Besar Indonesiadi Kanada, 1996). Ada 3.214 pulau dalam provinsi itu, mayoritas terserak di Laut CinaSelatan dan tidak berpenghuni. Pada tahun 2000, ada sekitar 4,7 juta orang yang mendiamiprovinsi ini (Pemerintah Riau), dengan kepadatan penduduk 52 orang per kilometer persegi(BPS, 2000g). Mayoritas penduduk Riau beragama Islam (87,3%), dengan penduduk lainnyamenganut agama Kristen Protestan (2,3%), Katolik Roma (0,5 %), Hindu (1,31 %), danBuddha (7,3%) (Kedutaan Besar Indonesia di Kanada, 1996).Kontributor utama bagi perekonomian Riau adalah minyak dan gas alam, industri ringan,perdagangan, hotel dan rumah makan (Pemerintah Riau). Riau terletak di daerah yangstrategis, dekat dengan Singapura. Dari Pulau Batam, misalnya, Singapura dapat dicapaidengan feri dalam waktu kurang dari 1 jam. Provinsi Riau juga mencakup zona perdaganganbebas di Batam.Dibandingkan dengan Indonesia secara keseluruhan, Riau mempunyai peringkat yang bagusdalam sebagian indeks pembangunan dan gender namun buruk untuk sebagian lainnya,seperti yang terlihat dalam Tabel 31. Meski belanja per kapita provinsi sama dengan ratarataIndonesia secara keseluruhan, mayoritas populasi dapat membaca dan menulis sertaberpendidikan lebih tinggi ketimbang rata-rata, namun akses ke layanan kesehatan dan airbersih terbatas.Tabel 31: Indikator Pembangunan dan Gender - 1999Indeks RIAU IndonesiaTingkat Melek (Perempuan) 93.7 84.1Tingkat Melek (Laki-laki) 97.4 92.9Rata-Rata Lama Bersekolah (Perempuan) 6.9 6.1Rata-Rata Lama Bersekolah Perempuan (Laki-laki) 7.8 7.3Belanja per Kapita (Rp. 000,-) 579.6 578.8Penduduk tanpa akses ke air bersih (1998) 71.8% 51.9%Penduduk tanpa akses ke layanan kesehatan (1998) 39.2% 21.6%Sumber: UNDP/BPS, 2001: 78, 80, 82Bentuk-Bentuk PerdaganganPulau Batam di Provinsi Riau merupakan daerah penerima bagi perdagangan domestik dandaerah transit bagi perdagangan internasional. Juga ada sejumlah laporan terbaru mengenaiperempuan asing yang bekerja dalam industri seks di Batam, yang mungkin mengindikasikanbahwa Batam juga menjadi daerah tujuan bagi perdagangan internasional. Posisi pulau itusangat strategis karena sangat dekat dengan Singapura dan Malaysia. Ada dua bentukperdagangan utama yang terjadi di pulau ini. Perdagangan domestik terutama berupaperdagangan perempuan dan gadis untuk pekerjaan rumah tangga dan mungkin untuk

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!