12.07.2015 Views

PNACU645

PNACU645

PNACU645

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Tinjauan Umum17B. Rangkuman Bentuk-Bentuk Perdagangan di IndonesiaSeperti di banyak negara di Asia Tenggara, perdagangan perempuan dan anak terjadi dalamberbagai bentuk di Indonesia. Seperti halnya sejumlah definisi internasional perdaganganyang mengakui lebih banyak jenis kekerasan, demikian juga di Indonesia, tumbuh pengakuanbahwa bentuk-bentuk perburuhan eksploitatif, perburuhan anak, praktik perekrutan untukindustri seks, dan perbudakan berkedok pernikahan, yang sebelumnya dapat diterima,mungkin saja sebenarnya merupakan bentuk-bentuk perdagangan manusia, dan pelanggaranterhadap hak asasi manusia individu yang terlibat.Meski perdagangan manusia di Indonesia mencakup perdagangan laki-laki, perempuan, dananak dari kedua jenis kelamin, laporan ini hanya akan memfokuskan pada perdaganganperempuan dan anak, karena kedua jenis perdagangan ini adalah fokus dari proyekpenanggulangan perdagangan dan dari upaya kedua organisasi dalam memerangi perdagangandi Indonesia. Pernyataan ini hendaknya jangan diartikan sebagai suatu opini terhadapprevalensi atau kegentingan perdagangan laki-laki di Indonesia, tetapi hanya merupakanpengakuan bahwa isu itu berada di luar lingkup pekerjaan yang dilakukan saat ini.Pekerjaan-pekerjaan yang diketahui paling banyak dijadikan sebagai tujuan perdaganganperempuan dan anak di Indonesia adalah:• Buruh Migran• Pembantu Rumah Tangga• Pekerja Seks• Perbudakan Berkedok Pernikahan dalam bentuk Pengantin Pesanan• Pekerja AnakRangkuman singkat di bawah ini memperkenalkan bentuk-bentuk perdagangan yangmenonjol, metode perekrutan dan manifestasi eksploitasinya. Bab-bab berikutnya akanmemberikan uraian lebih dalam dan analisis dari berbagai bentuk perdagangan di Indonesia.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!