28.11.2014 Views

Mengkaji Implementasi Perda Pelayanan Publik ... - psflibrary.org

Mengkaji Implementasi Perda Pelayanan Publik ... - psflibrary.org

Mengkaji Implementasi Perda Pelayanan Publik ... - psflibrary.org

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Kesehatan<br />

4.1.2 Kota Semarang<br />

<strong>Pelayanan</strong> kesehatan di kota Semarang telah didukung melalui sistem pelayanan<br />

yang dapat menjamin kepastian masyarakat dalam memperoleh pelayanan<br />

kesehatan karena ada Standar <strong>Pelayanan</strong> Minimal (SPM) <strong>Pelayanan</strong> Kesehatan<br />

Kota Semarang. SPM mengatur semua hal yang berkaitan dengan bagaimana<br />

pelayanan dapat diakses kepada masyarakat di antaranya tentang prosedur<br />

pelayanan, persyaratan pelayanan, jadwal pelayanan, biaya pelayanan, hak dan<br />

kewajiban baik petugas pelayanan maupun pengguna layanan kesehatan itu<br />

sendiri, yaitu masyarakat. Peluncuran Pusat Penanganan Pengaduan <strong>Pelayanan</strong><br />

<strong>Publik</strong> (P5) di kantor pelayanan terpadu untuk menampung dan menindaklanjuti<br />

atas pengaduan dan temuan yang ada dari masyarakat juga menjadi bagian dari<br />

komitmen pemerintah kota dalam memberikan pelayanan yang terbaik kepada<br />

masyarakat. Pemkot Semarang juga mengeluarkan kebijakan “one way ticket”<br />

untuk pengguna layanan kesehatan bagi masyarakat miskin dalam mengakses<br />

pelayanan kesehatan, pendidikan dan bantuan lain yang diberikan dari pemerintah.<br />

Namun dalam tataran implementasinya masih ditemukan masyarakat miskin<br />

yang mengalami kesulitan dalam memperoleh keringanan biaya pelayanan. Sikap<br />

petugas yang kurang ramah dan sopan, ketepatan waktu dan adanya tambahan<br />

biaya diluar tarif resmi juga masih ditemukan dan diakui oleh pihak penyedia<br />

pelayanan kesehatan di kota Semarang. Kondisi yang sama juga terjadi di daerah<br />

penelitian yang lain.<br />

Ketenagakerjaan<br />

Sektor informal dan PKL memberi kontribusi pendapatan daerah yang tinggi,<br />

ibarat sebagai tangan panjang sektor formal. Pemkot belum memiliki kebijakan<br />

tentang pemberdayaan PKL dan sektor informal, sebagai tindak lanjut <strong>Perda</strong> PKL.<br />

Kebijakan pengaturan dan penertiban PKL dengan relokasi tanpa penggusuran<br />

telah dilaksanakan oleh Pemkot Semarang. Disnaker telah menyiapkan terobosan<br />

program yang terdiri dari pemberlakuan sistem informasi manajemen dengan<br />

komputer, penyediaan informasi lowongan pekerjaan (bursa kerja) dengan<br />

memanfaatkan fasilitas on line melalui internet dan fasilitas SMS (Short Message<br />

Service) serta memulai pembuatan database bagi pencari kartu kuning di Disnaker<br />

Kota Semarang. Namun demikian upaya-upaya pemberdayaan pengangguran di<br />

Kota Semarang dianggap masih kurang dan pelatihan-pelatihan yang dilakukan<br />

melalui Disnakertrans Kota Semarang belum memberikan efek pemerataan dan<br />

menjangkau masyarakat luas.<br />

Sumber Daya Alam<br />

Terkait pengelolaan SDA ke depan akan diupayakan pemberian ijin oleh Pemerintah<br />

Kota tanpa campur tangan Pemprop. Untuk <strong>Perda</strong> galian C dalam<br />

17

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!