03.05.2013 Views

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Keputusan Muktamar <strong>Muhammadiyah</strong> ke-34 (1<strong>95</strong>9) 155<br />

X. Mendidik tenaga-tenaga muda sebagai kader pimpinan <strong>Muhammadiyah</strong> yang<br />

disiapkan untuk melanjutkan/melangsungkan <strong>Muhammadiyah</strong>.<br />

Demikian tuntunan praktis tahun1960, 1961, dan 1962. <strong>Langkah</strong>-langkah tersebut<br />

tidak berarti bahwa <strong>Muhammadiyah</strong> lalai menghendaki/ mengabaikan usaha-usaha<br />

yang telah biasa (rutin).<br />

Dalam tiap-tiap tahunnya, pelaksanaan tuntunan praktis itu harus ada<br />

pengontrolan dan pada Muktamar <strong>Muhammadiyah</strong> ke 35 ada laporan yang kongkrit<br />

bagi organisasi keseluruhan tentang hasil-hasil tuntunan tersebut.<br />

Lampiran 3<br />

* * *<br />

ANGGARAN DASAR MUHAMMADIYAH<br />

BAB I<br />

NAMA DAN TEMPAT KEDUDUKAN<br />

Pasal 1<br />

Persyarikatan ini adalah GERAKAN ISLAM bernama “MUHAMMADIYAH”, didirikan<br />

pada 8 Dzulhijjah 1330 Hijriyah bertepatan dengan 18 Nopember 1912 Miladiyah,<br />

berkedudukan di tempat Pimpinan Pusat.<br />

Persyarikatan berasaskan Islam.<br />

BAB II<br />

ASAS<br />

Pasal 2<br />

BAB III<br />

MAKSUD DAN TUJUAN<br />

Pasal 3<br />

Maksud dan tujuan persyarikatan ialah menegakkan dan menjunjung tinggi Agama Islam<br />

sehingga terwujud masyarakat Islam yang sebenar-benarnya.<br />

BAB IV<br />

USAHA<br />

Pasal 4<br />

Untuk mencapai maksud dan tujuan itu, persyarikatan berusaha dengan:<br />

a. memperteguh iman, menggembirakan dan memperkuat ibadah serta mempertinggi<br />

akhlaq;<br />

b. mempergiat dan memperdalam penyelidikan ilmu agama Islam untuk mendapatkan<br />

kemurniannya;<br />

c. memajukan dan memperbaharui pendidikan, pengajaran, dan kebudayaan, serta<br />

memperluas ilmu pengetahuan menurut tuntunan Islam;<br />

d. mempergiat dan menggembirakan dakwah Islam serta amar ma’ruf nahi mungkar;<br />

e. mendirikan, menggembirakan dan memelihara tempat-tempat ibadah dan wakaf;<br />

f. membimbing kaum wanita ke arah kesadaran beragama dan berorganisasi;

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!