03.05.2013 Views

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Keputusan Muktamar <strong>Muhammadiyah</strong> ke-42 (1990) 347<br />

dan As-Sunnah seperti paham-paham yang menyalahi Al-Quran dan As-<br />

Sunnah, praktek-praktek takhayul, bid‘ah, khurafat, dan pendangkalan<br />

pelaksanaan Ajaran Islam dalam berbagai bentuk dan kecenderungannya<br />

dengan menggunakan pendekatan-pendekatan dakwah.<br />

3. Pembinaan warga <strong>Muhammadiyah</strong> maupun umat Islam seperti dimaksudkan<br />

tadi dapat dikembangkan melalui pengajian-pengajian khusus (takhasus),<br />

ceramah-ceramah di berbagai media dan forum, pembinaan secara langsung<br />

dan melalui keteladanan, maupun melalui Gerakan Jama‘ah dan Dakwah<br />

Jama‘ah secara lebih intensif, terprogram dan berkualitas.<br />

4. Memasyarakatkan dan membimbingkan pelaksanaan hasil Putusan Tarjih<br />

disertai tuntunan-tuntunan Islam lainnya guna meningkatkan pemahaman<br />

dan pengamalan yang benar seperti dalam ibadah shalat, shalat jum‘at, puasa,<br />

zakat, haji, mengurus janazah, adab al-mar‘ah fi al-Islam, pembagian waris,<br />

infaq dan shadaqah, pernikahan, hidup berumahtangga, hidup bertetangga<br />

dan bermasyarakat, dan praktek-praktek pelaksanaan Ajaran Islam.<br />

5. Menggiatkan aktivitas membaca, menghafal, memahami, dan mengamalkan<br />

Al-Quran.<br />

D. Peningkatan Hubungan dan Kerjasama<br />

1. Meningkatkan hubungan dan kerjasama dengan Pemerintah untuk meningkatkan<br />

pelaksanaan misi <strong>Muhammadiyah</strong> dan dalam meningkatkan peranan<br />

<strong>Muhammadiyah</strong> dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara<br />

melalui berbagai saluran baik formal maupun informal sesuai Khittah dan<br />

Kepribadian <strong>Muhammadiyah</strong>. Perlu dikembangkan pula secara khusus<br />

hubungan dan kerjasama dengan Pemerintah dalam memecahkan permasalahan<br />

umat, masyarakat dan bangsa, seperti memecahkan masalah kemiskinan,<br />

pendidikan, ketenaga-kerjaan, dan masalah-masalah sosial lainnya.<br />

2. Meningkatkan hubungan dan kerjasama dengan organisasi-organisasi dan<br />

lembaga-lembaga Islam lain dalam menciptakan ukhuwah dan<br />

melaksanakan Dakwah Islam Amar makruf nahi munkar melalui berbagai<br />

forum dan jaringan guna meningkatkan kualitas dan memecahkan<br />

permasalahan umat Islam dan meningkatkan peranannya dalam kehidupan<br />

masyarakat, bangsa, dan negara baik di tingkat internasional maupun<br />

nasional. Dalam hubungan kerjasama dimaksud perlu lebih dikembangkan<br />

pola yang mengarah pada pengembangan sumberdaya umat, penguasaan<br />

ilmu pengetahuan dan teknologi, meningkatkan perekonomian dan<br />

pendidikan, dan peningkatan kualitas dan peran-peran umnat Islam lainnya<br />

di berbagai bidang kehidupan.<br />

3. Meningkatkan hubungan dan kerjasama dengan lembaga-lembaga swasta<br />

dan lembaga-lembaga kemasyarakatan dalam mensukseskan atau<br />

melakukan rintisan program <strong>Muhammadiyah</strong> terutama dalam<br />

pengembangan pendidikan, perekonomian, kebudayaan, penelitian,<br />

pengabdian pada masyarakat, dan program-program strategis lainnya untuk<br />

meningkatkan kualitas umat, masyarakat, dan bangsa yang menjadi bidang<br />

garap <strong>Muhammadiyah</strong>.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!