03.05.2013 Views

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Keputusan Muktamar <strong>Muhammadiyah</strong> ke-42 (1990) 335<br />

melalui gerakan Amal Usahanya di bidang pendidikan, kesejahteraan umat, pelayanan<br />

sosial, membangun sarana dan prasarana fisik, dan upaya-upaya dakwah lainnya baik<br />

yang bersifat bi-lisanil-qaul maupun bi-lisanil-hal.<br />

Prestasi dan peran yang demikian besar itu menunjukkan bahwa arah dan misi<br />

gerakan <strong>Muhammadiyah</strong> adalah relevan dalam menjawab tantangan dan permasalahan<br />

yang dihadapi uamt Islam sebagai perwujudan dari pemahaman dan pengamalan Islam.<br />

Sebagai Gerakan Islam dan Gerakan Da’wah <strong>Muhammadiyah</strong> memiliki misi dan arah<br />

yang benar dan peluang yang cukup besar dalam menjawab tantangan dan permasalahan<br />

umat, masyarakat, dan bangsa di tengah kehidupan dunia modern dewasa ini bahkan<br />

untuk masa-masa mendatang, dengan terus memperbaharui langkah gerakannya sesuai<br />

dengan pemahaman dan pengamalan Islam yang diyakininya.<br />

Dalam lima tahun terakhir ini, sejak Muktamar ke-41, perkembangan<br />

<strong>Muhammadiyah</strong> menunjukkan kemajuan-kemajuan yang lebih berarti yang dapat<br />

dijadikan dasar untuk dikembangkan lebih lanjut pada periode-periode mendatang. Di<br />

antara kemajuan-kemajuan yang berarti itu adalah:<br />

a. Dalam perjuangan dan cita-cita ditandai dengan semakin meningkatnya semangat<br />

dan tekad dari warga dan pimpinan Muhamnmadiyah di hampir seluruh tingkatan<br />

untuk membawa <strong>Muhammadiyah</strong> ke arah yang lebih maju, lebih baik, dan lebih<br />

berkualitas disertai langkah-langkah kongkrit guna mewujudkannya.<br />

b. Dalam pemikiran ditandai dengan semakin berkembangnya ide-ide, konsep-konsep,<br />

dan forum-forum kajian, dalam kuantitas dan kualitas yang jauh lebih meningkat,<br />

sebagai upaya meningkatkan dan mengembangkan <strong>Muhammadiyah</strong> selain sebagai<br />

gerakan amal, juga gerakan pemikiran dan kebudayaan, sebagai perwujudan dari<br />

peran dan keberadaannya sebagai Gerakan Islam.<br />

c. Dalam Gerakan Amal Usaha ditandai dengan semakin berkembangnya jumlah<br />

(kuantitas) dan mutu (kualitas) Amal Usaha Persyarikatan dengan kecenderungan<br />

adanya upaya-upaya serius untuk mengaktualisasikan segenap potensi yang<br />

dimilikinya.<br />

d. Dalam bidang organisasi ditandai dengan semakin meningkatnya upaya-upaya<br />

konsolidasi, selain makin meningkatnya pelaksanaan program Persyarikatan yang<br />

diwujudkan oleh Majelis/Badan/Lembaga dan Organisasi Otonomnya.<br />

e. Dari segi kepemimpinan, terutama di tingkat Majelis, keikutsertaan kaum intelektual<br />

dalam jumlah yang besar telah pula menambah semaraknya aktivitas pemikiran<br />

dalam segala kegiatan <strong>Muhammadiyah</strong>.<br />

f. Dalam pengembangan masyarakat, selain yang menjadi bidang garap Amal Usaha<br />

<strong>Muhammadiyah</strong>, ditandai dengan perintisan dan pengembangan program<br />

peningkatan kehidupan sosial ekonomi masyarakat bawah di pedesaan dan daerah<br />

suku terasing, masyarakat transmigrasi, dan sebagainya.<br />

g. Semakin maraknya aktivitas Perguruan Tinggi <strong>Muhammadiyah</strong> sebagai salah satu<br />

basis bagi pengadaan sumberdaya manusia maupun bagi pengembangan pemikiran<br />

Islam sesuai dengan hakekat perguruan tinggi sebagai lembaga ilmiah.<br />

h. Kemajuan-kemajuan lainnya seperti di bidang sarana dan prasarana fisik.<br />

Apa yang dicapai selama lima tahun tersebut sebenarnya masih dapat ditingkatkan<br />

jika <strong>Muhammadiyah</strong> benar-benar memahami kekuatan dirinya dan memenej serta<br />

mengembangkan kekuatan tersebut dengan sebaik-baiknya untuk pengembangan langkah<br />

gerakannya di masa depan. Kekuatan yang dimiliki <strong>Muhammadiyah</strong> yang dapat

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!