03.05.2013 Views

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Keputusan Muktamar <strong>Muhammadiyah</strong> ke-38 (1971) 211<br />

b. Upgrading (peningkatan)<br />

Program ini dimaksud untuk meningkatkan mutu pimpinan Persyarikatan<br />

dengan meningkatkan kemampuan leadership dan menyeragamkan<br />

metodenya. Dengan demikian program upgrading tahun 1971-1974 dititikberatkan<br />

pada leadership training di Pusat, Wilayah, dan Daerah.<br />

(3) Job Training (latihan jabatan)<br />

Latihan ini dimaksudkan untuk mendidik keahlian tertentu kepada anggota<br />

Persyarikatan, misalnya: muballigh, field worker, petugas-petugas sosial, dan<br />

sebagainya untuk mendukung program pembinaan organisasi, maka program job<br />

training tahun 1971-1974 dititik-beratkan untuk mendidik kepala-kepala jama’ah.<br />

PROGRAM PEMBINAAN KADER 1971-1974<br />

DARUL ARQAM (D.A.)<br />

Nopember 1971 – Oktober 1972<br />

1. Pimpinan Pusat.<br />

a. Melakukan koordinasi pelaksanaan program D.A.<br />

b. Meningkatkan jumlah dan mutu pelatih.<br />

2. Wilayah yang sudah melaksanakan D.A. sampai tingkat Daerah<br />

a. Meningkatkan jumlah dan mutu pelatih<br />

b. Melakukan koordinasi pelaksanaan Darul Arqam Cabang/Daerah<br />

3. Wilayah yang belum menyelesaikan D.A. sampai tingkat Daerah<br />

a. Menyelesaikan program pembinaan kader 1968-1971<br />

b. Melakukan koordinasi pelaksanaan D.A. Cabang/Daerah<br />

4. Wilayah yang belum menyelenggarakan D.A. tingkat Wilayah.<br />

Dengan bantuan Pimpinan Pusat melaksanakan program pembinaan<br />

kader 1968-1971<br />

5. Wilayah-wilayah Khusus<br />

Langsung diolah oleh B.P.K. Pusat<br />

Nopember 1972 – Muktamar ke-39<br />

Pimpinan Pusat, Pimpinan Wilayah, dan Pimpinan Daerah:<br />

Mengintensifkan kontrol pelaksanaan program, sekaligus melaksanakan target<br />

pembinaan kader sebagai kegiatan regular dari Pusat sampai Cabang.<br />

Refreshing dan Upgrading<br />

1. Pimpinan Pusat, Pimpinan Wilayah, dan Pimpinan Daerah mengadakan<br />

refreshing sekali dalam setahun dalam sidang Tanwir, Musyawarah<br />

Wilayah dan Musyawarah Daerah.<br />

2. Pimpinan Pusat, Pimpinan Wilayah, Pimpinan Daerah, dan Pimpinan<br />

Cabang mengadakan upgrading sekali dalam setahun; khusus untuk<br />

Pimpinan Daerah dan Pimpinan Cabang dimulai pada tahun kedua.<br />

Usul-usul penyempurnaan:<br />

1. Agar Pimpinan Pusat <strong>Muhammadiyah</strong> (cq. BPK Pusat) melengkapi<br />

pedoman pembinaan kader tingkat dasar bagi Cabang dan Ranting.<br />

2. Agar Pimpinan Pusat <strong>Muhammadiyah</strong> (cq. BPK Pusat) mengembangkan<br />

Darul Arqam di setiap sekolah lanjutan atas tingkat terakhir dan<br />

perguruan-perguruan tinggi <strong>Muhammadiyah</strong>.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!