03.05.2013 Views

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Keputusan Muktamar <strong>Muhammadiyah</strong> ke-42 (1990) 351<br />

dengan tujuan pendidikan Nasional maupun tujuan pembangunan nasional.<br />

6. Meningkatkan fungsi pembinaan dan pengembangan IPM dan IMM di<br />

lingkungan pendidikan <strong>Muhammadiyah</strong> sebagai wahana pendidikan kader<br />

<strong>Muhammadiyah</strong>.<br />

7. Menumbuhkan kesadaran warga <strong>Muhammadiyah</strong> untuk melaksanakan dan<br />

mendukung program tersebut.<br />

C. Kesehatan<br />

1. Menyelenggarakan pelayanan kesehatan dengan cara mendirikan Balai<br />

Pengobatan (BP), BKIA, RB, RSB dan RS. Dengan fasilitas pelayanan kesehatan<br />

tersebut <strong>Muhammadiyah</strong> ikut meningkatkan derajat kesehatan masyarakat<br />

melalui kegiatan preventif, kuratif, dan rehabilitatif.<br />

2. Menyelenggarakan Pendidikan Tenaga Kesehatan, dengan jalan mendirikan<br />

Sekolah Perawat Kesehatan (SPK), Program Pendidikan Bidan, Sekolah<br />

Menengah Farmasi, Akademi Perawat (AKPER), Akademi Gizi (AKZI), sebagai<br />

bukti bahwa <strong>Muhammadiyah</strong> ikut berperan dalam memproduksi tenaga<br />

professional paramedik, yang bukan hanya terampil tetapi juga bersikap<br />

dan berakhlaq Islami.<br />

3. Menyelenggarakan Program Pembinaan Kesehatan Umat (Binkesmas), dengan<br />

wujud kegiatan berupa penyuluhan kesehatan, kesehatan lingkungan, sanitasi,<br />

home nursing, dan sebagainya. Dengan kegiatan tersebut <strong>Muhammadiyah</strong><br />

memberikan peranannya dalam program Kesehatan Masyarakat, sekaligus<br />

dakwah dan syiar Islam, khususnya dalam kebersihan rumah dan lingkungan<br />

yang berdampak meningkatkan derajat kesehatan masyarakat.<br />

4. Ketiga aspek program kesehatan tersebut sebenarnya telah lama berkembang<br />

di beberapa Wilayah dan Daerah, namun keberadaannya perlu ditingkatkan<br />

baik kuantitas maupun kualitasnya, karena pelayanan kesehatan merupakan<br />

kebutuhan/ hajat hidup manusia terus menerus sepanjang zaman.<br />

5. Kesempatan yang diberikan oleh Pemerintah agar pihak swasta berpartisipasi<br />

semaksimal mungkin dalam penyelenggasraan pelayanan kesehatan,<br />

merupakan peluang bagi <strong>Muhammadiyah</strong> untuk dapat meningkatkan<br />

peranannya yang selama ini telah dibuktikan secara nyata dan diakui.<br />

6. Untuk dapat menampung dan mengembangkan program Bidang Kesehatan<br />

di seluruh wilayah Indonesia, sebagaimana keberadaan fasilitas dan sarana<br />

pendidikan yang juga telah merata hampir di setiap Daerah dan Cabang,<br />

maka perlu segera dibentuk dan diwujudkan Majelis Kesehatan dalam<br />

<strong>Muhammadiyah</strong>.<br />

7. Menumbuhkan kesadaran warga <strong>Muhammadiyah</strong> untuk melaksanakan dan<br />

mendukung program tersebut.<br />

D. Sosial dan Pengembangan Masyarakat<br />

1. Meningkatkan usaha-usaha sosial dan pengembangan masyarakat dalam<br />

berbagai aspeknya seperti bagi mereka yang cacat fisik maupun mental dan<br />

sosial, para petani, buruh, nelayan, kelompok-kelompok informal di<br />

perkotaan, masyarakat suku terasing (masyarakat yang sedang dibina),<br />

masyarakat transmigrasi, dan lapisan masyarakat lainnya yang tergolong<br />

kaum dhuafa, fuqara, dan masakin, baik di pedesaan maupun di perkotaan.<br />

Pengembangan program dapat melalui kerjasama dengan Pemerintah dan<br />

instansi-instansinya yang terkait, dengan lembaga-lembaga pengembangan

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!