03.05.2013 Views

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

95 Tahun Langkah Perjuangan Muhammadiyah

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Seabad <strong>Perjuangan</strong> <strong>Muhammadiyah</strong>: Himpunan Keputusan Muktamar<br />

Beaya Consul itu menjadi tanggungannya tiap-tiap Cabang dan Grup yang menjadi<br />

bawahannya dan akan ditetapkan oleh Konperensi Daerah.<br />

Tiap-tiap Consul diharapkan memberi verantwoording (pertanggungjawaban),<br />

perhitungan (keuangan) dalam Konperensi Daerah.<br />

17. Tournee Hoofdsbestuur pada Cabang-Cabang dan Grup-Grup dicukupkan kepada<br />

Consul Hoofdbestuur <strong>Muhammadiyah</strong>. Kecuali jika dipandang perlu oleh<br />

Hoofdbestuur, maka H. B. boleh tournee sendiri; beaya dipikul oleh Cabang yang<br />

berkeperluan. *)<br />

Congres XX<br />

18. <strong>Muhammadiyah</strong> tidak menanggung sama sekali kepada gerakan-gerakan<br />

<strong>Muhammadiyah</strong> yang ada di luar organisasi <strong>Muhammadiyah</strong>. Nama<br />

“<strong>Muhammadiyah</strong>” harus menjadi haknya persyarikatan, dengan jalan<br />

mendeponeerkannya (mendaftarkannya) pada yang wajib, dan selanjutnya segala<br />

perkara yang bersangkutan dengan <strong>Muhammadiyah</strong> diserahkan pada beleidnya<br />

H.B. <strong>Muhammadiyah</strong>.<br />

Congres XXI<br />

19. Keputusan Congres ke 19 Minangkabau tentang “bantuan beaya Majlis Syura”<br />

dikuatkan, yakni semua Cabang dan Grup di Hindia Timur wajib menyokong<br />

berdirinya Majlis Syura. Sedikit-dikitnya perbantuan itu tetap sebagaimana yang<br />

sudah, ialah f.1,50 atas Cabang-cabang dan f.0,50 atas Grup di dalam sebulannya.<br />

Hoofdbestuur wajib menagih kepada Cabang dan Grup yang kurang menetapi<br />

kewajibannya dan Consul-Consul berkewajiban turut memperingatkan.<br />

Pertanggungan lunasnya pembayaran diserahkan kepada Bestuur Cabang dan<br />

Grup, tidak lagi kepada Voorzitternya (Ketuanya).<br />

Tunggakan yang belum dibayar tetap menjadi utang pada H. B. <strong>Muhammadiyah</strong><br />

dan harus dibayar lunas.<br />

20. Pembahagiannya tempat-tempat dalam Hindia Timur yang belum ada pergerakan<br />

<strong>Muhammadiyah</strong>, agar Hindia Timur dapat dipenuhi oleh <strong>Muhammadiyah</strong>, dengan:<br />

a. Tempat-tempat yang belum ada pergerakan <strong>Muhammadiyah</strong> di luar Daerah,<br />

diserahkan kepada H. B. <strong>Muhammadiyah</strong> buat dibahagikan kepada Daerah-<br />

Daerah yang sudah ada.<br />

b. Buat tempat-tempat yang belum ada pergerakan <strong>Muhammadiyah</strong> di dalam<br />

Daerah, menjadi beban Cabang-Cabang dan Grup-Grup di Daerah itu.<br />

Werkprogramnya (program kerjanya) dimusyawarahkan di dalam Konperensi<br />

Daerah.<br />

c. Consul harus mengamat-amati dan bekerja bersama-sama dengan orang-orang<br />

yang diputuskan oleh Konperensi Daerah untuk memenuhi sub b. Jikalau ikhtiar<br />

ini tidak berhasil baik, harus diserahkan kepada Hoofdbestuur.<br />

21. Cara memperutamakan Congres <strong>Muhammadiyah</strong> dengan:<br />

a. Tetap harus diadakan tiap tahun sekali.<br />

b. Mengakui baiknya semua praeadvies (prasaran) dan pembicaraan yang telah<br />

diutarakan di dalam “Sidang Tertutup Congres” itu dan diserahkan kepada<br />

H. B. <strong>Muhammadiyah</strong> buat menjadi peringatan untuk mengadakan Congres-<br />

Congres Besar <strong>Muhammadiyah</strong> yang kemudian.<br />

22. Di mana Cabang dan Grup yang mengirimkan utusan mencari derma, terutama ke<br />

lain tempat, meskipun utusannya <strong>Muhammadiyah</strong>, hendaklah menurut<br />

kebijaksanaanya - Cabang dan Grup yang mengurus dan Cabang dan Grup yang<br />

kedatangan – tentang utusan itu berpakaian : dienst H. W. atau pakaian lainnya.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!