08.12.2018 Views

Islam dan Kebebasan

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

keagamaan <strong>dan</strong> spiritual <strong>Islam</strong> didasarkan atas harmoni yang<br />

menemukan pengulangannya dalam setiap mandat Al Quran.<br />

Realitas sosial-ekonomi <strong>dan</strong> politik corak <strong>Islam</strong> dibangun di<br />

atas individu yang melaksanakan amanat yang diberikan<br />

Tuhan kepa<strong>dan</strong>ya.<br />

Namun, individu hanya dapat melaksanakan amanat ini jika<br />

mereka memiliki kebebasan mutlak memilih hidup yang<br />

diinginkan dalam menunaikan amanat yang diberikan Tuhan<br />

kepa<strong>dan</strong>ya. Hanya dengan memberikan kebebasan memilih<br />

<strong>dan</strong> bertindak, individu muslim <strong>dan</strong> seseorang dapat siap<br />

menghadapi Tuhan pada hari perhitungan.<br />

<strong>Kebebasan</strong> individu untuk berbuat <strong>dan</strong> memilih<br />

dalam Al Quran<br />

Al Quran adalah sumber utama hukum <strong>Islam</strong>, setidaknya<br />

secara teori. Meskipun Al Quran bersifat ilahiah, syariah tidak.<br />

Dan, sebagaimana akan kita lihat nanti, terka<strong>dan</strong>g urgensi<br />

politik mendorong akademisi mengabaikan perintah jelas<br />

dari Al Quran. Pada masa lampau, mereka mengemukakan<br />

keputusan hukum berdasarkan hadis (perkataan) atribut Nabi,<br />

dengan mengabaikan perintah jelas di Al Quran. Tetapi, untuk<br />

saat ini, mari kita fokus pada Al Quran.<br />

Membangun sudut pan<strong>dan</strong>g Al Quran dalam hal ini sangat<br />

penting karena ada dua alasan. Pertama, sudut pan<strong>dan</strong>g<br />

ini menjelaskan hubungan antara muslim <strong>dan</strong> nonmuslim,<br />

<strong>dan</strong> kedua, sudut pan<strong>dan</strong>g ini memerinci pedoman ilahiah<br />

mengenai legitimasi <strong>dan</strong> toleransi antaragama.<br />

Penelitian Al Quran menunjukkan bahwa ada empat tema yang<br />

terjalin dalam subjek kebebasan memilih seorang individu.<br />

Al Quran membahas subjek ini setidaknya pada 82 peristiwa.<br />

Semua ayat yang membahas subjek ini berisi empat tema,<br />

secara eksplisit atau implisit, tetapi secara umum satu tema<br />

mendominasi dengan beberapa subteks. Al Quran, tampaknya,<br />

menutup kemungkinan mengenai hal ini.<br />

85

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!