08.12.2018 Views

Islam dan Kebebasan

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

menantang pendapat saya bahwa keadilan, kesetaraan <strong>dan</strong><br />

kebebasan lebih berharga daripada perdamaian? Saya tidak<br />

mau melepaskan kebebasan saya, atau membiarkan diri saya<br />

diperlakukan inferior atau diperlakukan tidak adil, tanpa<br />

pertengkaran. Bisakah kita menuntut agar orang melepaskan<br />

hak mereka, kebebasan mereka <strong>dan</strong> menerima ketidakadilan<br />

untuk kepentingan menjaga ketertiban?<br />

Saya yakin kita tidak bisa. Namun, terlepas dari hal ini, kita<br />

bisa memohon kepada orang yang tertekan <strong>dan</strong> tertindas<br />

untuk memberi ‘perubahan damai’ sebuah kesempatan. Paling<br />

tidak kita bisa mempertahankan perdamaian sebagai nilai<br />

instrumental meskipun kita tidak dapat mempertahankan<br />

perdamaian sebagai nilai inheren yang bernilai lebih dari<br />

nilai-nilai lainnya. Khususnya di wilayah di mana perubahan<br />

diperlukan, rekayasa perubahan yang damai, bertahap <strong>dan</strong><br />

sistematis akan menghalangi transformasi yang keras <strong>dan</strong><br />

revolusioner. Kita dapat mengembangkan wacana berdasarkan<br />

prinsip-prinsip perdamaian Al-Qur’an untuk memajukan<br />

teori etika <strong>Islam</strong> tentang hubungan internasional <strong>dan</strong> antar<br />

keyakinan (Muqtedar Khan, 1997).<br />

Jihad untuk perubahan<br />

وَقَاتِلُوا فيِ‏ سَ‏ بِيلِ‏ الل َّهِ‏ ال َّذِينَ‏ يُقَاتِلُونَكُمْ‏ وَلاَ‏ تَعْتَدُوا<br />

إِن َّ الل َّهَ‏ لاَ‏ يُحِب ُّ الْمُعْتَدِينَ‏<br />

132<br />

Dan perangilah di jalan Allah orang-orang yang<br />

memerangi kamu, (tetapi) janganlah kamu melampaui<br />

batas, karena sesungguhnya Allah tidak menyukai<br />

orang-orang yang melampaui batas.<br />

Al-Qur’an 2:190<br />

Al-Qur’an menawarkan pan<strong>dan</strong>gan perdamaian yang sangat<br />

canggih (Khan, 2013). Banyak ayat di dalamnya menjanjikan<br />

perdamaian sebagai hadiah terakhir untuk kehidupan<br />

yang sesuai bagi orang-orang yang beriman (5:16). Ini juga

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!