20.11.2014 Views

vol viii no 1 juli 2013

vol viii no 1 juli 2013

vol viii no 1 juli 2013

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Wahyudi Akmaliah Muhammad & Khelmy K. Pribadi<br />

dalam manuskrip Contemporary Indonesia Film: Spirit of Reform and Ghost<br />

in the Past. Di dalamnya, Heeren memberikan satu chapter khusus<br />

tentang Post-Colonial Histories and Identities: Film Islami. Dalam chapter<br />

itu Heeren memulai dengan sejarah panjang lahirnya film Islam di<br />

Indonesia yang mulai ia telusuri sejak masa rezim Soeharto hingga kini.<br />

Heeren menyebut bahwa Film and Islam were <strong>no</strong>t easily united. Hal ini bisa<br />

dipahami dengan meletakkan situasi sosial politik pasca Soekar<strong>no</strong> dan<br />

memasuki era Soeharto yang memberikan mandat pada Departemen<br />

Penerangan dalam hal pengawasan seluruh produk sinema. Mengenai<br />

nilai-nilai Islam yang ditawarkan dalam produk film Islami dan rentang<br />

sejarahnya itu, Heeran menyatakan:<br />

“Representations of Islam in Indonesian audio-visual media and<br />

Muslim participation in the Indonesian mediascape both increased<br />

significantly after the resignation of President Soeharto. The rise<br />

of Islamic film production companies and the empowerment of<br />

Islamic film communities required that new practices of Islamicv<br />

self-representation be found. One group of young Islamic<br />

filmmakers in particular shaped new discourses on the position<br />

and representations of Islam in Indonesian and transnational<br />

audiovisual media. This new film movement explicitly referred to<br />

the post-colonial discourses deriving from Third Cinema theories.<br />

Moreover, their discourses indicated affiliations with communities<br />

worldwide.”<br />

Sebegaimana dituliskan oleh Heeran, fe<strong>no</strong>mena film Islami ini semakin<br />

memuncak pada era reformasi, seiring membuncahnya industri media di<br />

Indonesia. Film Ayat-ayat Cinta, Ketika Cinta Bertasbih I dan II, misalnya,<br />

telah memecahkan rekor jumlah pe<strong>no</strong>nton bioskop di Indonesia<br />

yang mengalahkan popularitas film-film Holywood. Kebanyakan<br />

yang me<strong>no</strong>nton film islami tersebut adalah anak-anak muda. Bagi<br />

kalangan anak muda, resepsi me<strong>no</strong>nton film tersebut bisa beragam.<br />

Hal ini tergantung dari latarbelakang keluarga, tingkat pendidikan,<br />

dan pengetahuan yang dimiliki. Bisa jadi, hasil dari me<strong>no</strong>nton filmfilm<br />

tersebut dapat menambah daya pengetahuan untuk mempelajari<br />

islam lebih mendalam, sehingga mereka dapat mempraktikan antara<br />

Islam, keindonesian, dan kebudayaan yang lebih moderat, yang selama<br />

ini diidamkan oleh Syafi’i Maarif dalam setiap gagasan tulisannya. Bisa<br />

jadi pula, maraknya industri yang berlabelkan islam dapat menyebarkan<br />

MAARIF Vol. 8, No. 1 — Juli <strong>2013</strong><br />

141

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!