07.06.2015 Views

Membela Kebebasan Beragama 1 - Democracy Project

Membela Kebebasan Beragama 1 - Democracy Project

Membela Kebebasan Beragama 1 - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

–<strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong>–<br />

Islam ala Wahhabi di Saudi Arabia, syariat Islam ala Taliban yang<br />

pernah diterapkan di Afghanistan, syariat Islam ala Brunei yang<br />

ketat menurut mazhab Syafi’i, syariat Islam ala Somali, Pakistan,<br />

atau syariat Islam sebagaimana<br />

dipahami Mawdudi, Sebuah pemerintahan yang tidak<br />

Sayyid Quthb, dan masih berada di bawah kontrol suatu agama<br />

banyak lagi. Kalau masih ada tertentu dengan sendirinya tidak<br />

yang bersikeras mengatakan akan menjadi alat untuk menindas<br />

bahwa syariat Islam itu hanya<br />

satu, sebab Islam hanya dianggap sesat oleh elit pemegang<br />

pemikiran atau paham yang<br />

otoritas agama tersebut; juga tidak<br />

satu, dia tidak melihat dan<br />

mengekang hak hidup agama-agama<br />

mengakui realitas kehidupan<br />

lain. Dengan demikian sekularisme<br />

umat Islam. Sebab, nyatanya<br />

akan memberi tempat yang luas bagi<br />

realitas umat Islam berbeda-beda.<br />

Bahkan saling me-<br />

paham liberalisme dan pluralisme.<br />

nyalahkan satu sama lain.<br />

Bacalah tulisan-tulisan terbitan apa yang menyebut dirinya kaum<br />

salafi sekarang ini, tidak ada umat Islam yang benar kecuali mereka<br />

sendiri.<br />

Akhir-akhir ini kita mendengar tuntutan untuk membentuk kekhilafahan<br />

Islam yang meliputi seluruh dunia Islam. Bagaimana tanggapan<br />

Anda?<br />

Kekhilafahan adalah ide yang diperjuangkan oleh teman-teman<br />

Hizbut Tahrir yang dicanangkan lebih dari 50 tahun yang lalu. Mereka<br />

berkeyakinan keruntuhan kekhilafahan Turki Usmani merupakan<br />

pangkal keterpurukan dunia Islam. Karena itu, untuk kebangkitan<br />

dunia Islam, pemerintahan Islam yang bersifat global dalam bentuk<br />

Djohan Effendi –<br />

385

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!