07.06.2015 Views

Membela Kebebasan Beragama 1 - Democracy Project

Membela Kebebasan Beragama 1 - Democracy Project

Membela Kebebasan Beragama 1 - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

–<strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong>–<br />

Dengan demikian, pemisahan otoritas agama dan kekuasaan<br />

menjadi begitu urgen. Tidak hanya sampai di situ, lebih jauh<br />

lagi pemisahan otoritas ilmu pengetahuan dan otoritas keagamaan<br />

juga penting. Otoritas yang berlebihan dari agama akan secara<br />

serius menimbulkan pertentangan dengan demokrasi, HAM, dan<br />

prinsip-prinsip kebangsaan. Kenyataannya, konsep dan formulasi<br />

kebangsaan ini harus plural. Pluralitas sebagai kenyataan mengharuskan<br />

konsep kebangsaan yang didasarkan pada pluralisme. Dan<br />

dengan itu kemudian perlu dilakukan sekularisasi.<br />

Seringkali sekularisme atau sekularisasi disalahpahami sebagai anti-agama<br />

atau setidaknya semata dilihat sebagai pemisahan urusan ukhrawi<br />

dan duniawi, agama dan negara. Padahal dalam kajian sekularisme,<br />

Jose Casanova memunculkan opini tentang deprivatisasi agama atau<br />

yang lazim dikenal sebagai public religion. Dalam hal ini Anda juga<br />

termasuk intelektual Muslim Indonesia yang gigih dalam membunyikan<br />

atau membumikan istilah Casanova tersebut sehingga mudah dipahami<br />

oleh umat Islam dalam konteks keindonesiaan. Bagaimana<br />

tanggapan Anda perihal kurangnya masyarakat memahami pentingnya<br />

perdebatan sekularisme dan public religion yang dalam aplikasinya<br />

sangatlah mendesak bagi negeri ini?<br />

Public religion tumbuh dari pemahaman dan kesadaran terhadap<br />

pentingnya sekularisasi atau sekularisme diinterpretasi sebagai<br />

diferensiasi. Di samping, dalam kenyataanya, atau dalam pengalaman<br />

historis, tidak bisa diabaikan bahwa sekularisme telah menimbulkan<br />

suatu gagasan yang mendegradasi peranan agama. Ada<br />

kecenderungan decline of religion. Fungsi dan peran agama dalam<br />

kehidupan umat semakin merosot. Mengingat orang Indonesia atau<br />

10<br />

– <strong>Membela</strong> <strong>Kebebasan</strong> <strong>Beragama</strong> (Buku 1)

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!