12.12.2012 Views

Desentralisasi Kesehatan 2007_FIX_TYO-1.pdf - Kebijakan ...

Desentralisasi Kesehatan 2007_FIX_TYO-1.pdf - Kebijakan ...

Desentralisasi Kesehatan 2007_FIX_TYO-1.pdf - Kebijakan ...

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

284<br />

komplementer, dan pengobatan tradisional, serta sarana penunjang<br />

yang setara.<br />

Hal menarik adalah berdasarkan PP No.38/<strong>2007</strong>, rumahsakit<br />

pemerintah harus diberlakukan sama dengan rumahsakit swasta dalam<br />

perizinan. Dengan demikian, rumahsakit pemerintah harus mendapat<br />

perizinan yang diperbaharui tiap 5 tahun sekali. Hal ini analog dengan<br />

Surat Izin Mengemudi (SIM) yang harus diberlakukan kepada semua<br />

orang (termasuk pegawai negeri) yang ingin mengemudikan mobil di<br />

jalan umum, maka perizinan rumahsakit harus diberlakukan juga<br />

kepada rumahsakit pemerintah.<br />

Dalam satu rangkaian dengan PP No.38/<strong>2007</strong>, keluar pula PP<br />

No.41/<strong>2007</strong>. Peraturan emerintah ini memisahkan lembaga pemerintah<br />

yang berfungsi kedinasan (perumpunan kedinasan) dengan yang non<br />

kedinasan. PP No.41/<strong>2007</strong> Pasal 22 menyatakan antara lain, adanya<br />

rumpun dinas yang mencakup: bidang pendidikan, pemuda dan<br />

olahraga; bidang kesehatan; bidang sosial, tenaga kerja dan<br />

transmigrasi; bidang perhubungan, komunikasi dan informatika;<br />

bidang kependudukan dan catatan sipil; bidang kebudayaan dan<br />

pariwisata; bidang pekerjaan umum yang meliputi bina marga,<br />

pengairan, cipta karya dan tata ruang; bidang perekonomian yang<br />

meliputi koperasi dan usaha mikro, kecil dan menengah, industri dan<br />

perdagangan; bidang pelayanan pertanahan; bidang pertanian yang<br />

meliputi tanaman pangan, peternakan, perikanan darat, kelautan dan<br />

perikanan, perkebunan dan kehutanan; bidang pertambangan dan<br />

energi; dan bidang pendapatan, pengelolaan keuangan dan aset.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!