07.06.2015 Views

Aktivisme Islam - Democracy Project

Aktivisme Islam - Democracy Project

Aktivisme Islam - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

<strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong><br />

dibutuhkan dalam pembingkaian budaya.<br />

4. Kesabaran adalah hal paling utama. Proses perdamaian<br />

akan gagal dengan sendirinya. Hamas telah menanggapi<br />

proses perdamaian, sejak konferensi Madrid 1991, dengan<br />

mengajak untuk bersabar (Mishal dan Sela, 2000). Konsep<br />

sabar telah digunakan oleh Hamas untuk memberikan<br />

pembenaran terhadap sejumlah keputusan strategis dan<br />

taktis. Secara strategis, kata ‘sabar’ menggarisbawahi<br />

argumen bahwa Perjanjian Oslo cacat secara fatal dan akan<br />

hancur oleh logikanya sendirihanya soal waktu. Pemimpin<br />

Hamas, Musa Abu Marzuq mengatakan:<br />

Dari sejak awal, Hamas telah mengatakan perjanjian ini tidak akan<br />

berhasil. Perjanjian Oslo adalah dokumen ayng sangat kabur yang<br />

karena sifatnya yang spesial, tidak akan mampu membebaskan<br />

Palestina dari pendudukan Israel. Perjanjian Itu tidak akan<br />

meletakkan Palestina ke jalan menuju negeri merdeka. Keputusan<br />

lewat Perjanjian Oslo akan selalu dibuat oleh pihak yang kuat,<br />

yang dalam hal ini adalah Israel. Palestina tidak akan meraih apaapa<br />

dari perjanjian itu, dan kami telah mengatakan hal itu kepada<br />

Yaser Arafat. (1997)<br />

Dengan logika ini, tentu saja, berarti bahwa Hamas<br />

tidak perlu tidak bersabar dalam mencoba untuk memperkuat<br />

kehancuran Oslo karena itu pasti akan terjadi apapun<br />

kondisinya. Jadi, ketika Hamas relatif berdiam diri, konsep<br />

sabar dapat menjelaskan tindakan berdiam diri itu. Di lain<br />

pihak, ketika Brigade Izz al-Din al-Qassam milik Hamas<br />

melakukan serangan, itu tidak bertentangan dengan sabar<br />

306<br />

| Glenn E. Robinson

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!