07.06.2015 Views

Aktivisme Islam - Democracy Project

Aktivisme Islam - Democracy Project

Aktivisme Islam - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong><br />

Seorang perempuan lain kemudian berkomentar,<br />

“Mengapa membuang-buang waktu menonton film ketika<br />

kita bisa pergi ke masjid dan belajar agama?”<br />

Perubahan yang serupa mencakup devaluasi pendidikan<br />

universitas dan pekerjaan kerah-putih (white-collar), baik<br />

bagi seseorang atau bagi pasangan. Perempuan-perempuan<br />

muda khususnya mulai mempertanyakan pengejaran gelar<br />

universitas, yang hanya akan memberikan mereka pekerjaan<br />

yang tidak pantas, berdasarkan standar-standar <strong>Islam</strong>is yang<br />

ketat. Perempuan-perempuan muda berkerudung yang dikutip<br />

di atas sama-sama meyakini suatu pandangan <strong>Islam</strong>is yang<br />

umum dipegang bahwa prioritas pertama perempuan adalah<br />

berada di rumah. Sebagaimana yang dijelaskan oleh salah satu<br />

di antara mereka, seorang perempuan hanya boleh bekerja jika<br />

memenuhi empat syarat: ia tidak diperlukan di rumah, kerja<br />

tersebut memiliki nilai inheren, suaminya menyetujui, dan<br />

pekerjaan tersebut tidak mengharuskannya untuk bercampur<br />

dengan lawan jenis. Contoh-contoh “pekerjaan yang pantas”<br />

bagi perempuan mencakup pekerjaan-pekerjaan di bidang<br />

kesehatan dan pengajaran yang hanya mengharuskan<br />

pemberian layanan kepada perempuan dan anak-anak.<br />

Devaluasi gelar universitas sekular memungkinkan para<br />

lulusan kelas-menengah-bawah merasionalisasi keputusan<br />

mereka untuk memilih ke luar dari sebuah sistem yang<br />

tampak menurunkan mereka pada jenjang yang lebih rendah.<br />

Sambil menggambarkan keadaan yang buruk sekolah publik<br />

Kepentingan, Gagaan dan Dakwah |<br />

533

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!