07.06.2015 Views

Aktivisme Islam - Democracy Project

Aktivisme Islam - Democracy Project

Aktivisme Islam - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

<strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong><br />

Dalam wawancara kedua, Zeinab kembali ke tema ini,<br />

dan menyatakan bahwa “sebagian besar orang tidak punya<br />

sarana untuk berpikir kritis” dan bahwa “Ikhwanul Muslimun<br />

memberi mereka sarana-sarana tersebut.”<br />

Gagasan Zeinab tentang “keluar dari lingkaran” tersebut<br />

memperlihatkan kemiripan-kemiripan yang jelas dengan<br />

gagasan Vaclav Havel tentang “hidup di dalam kebenaran”<br />

(Vladislav, 1986: 36-122). Bagi Zeinab maupun Havel, para<br />

elite berkuasa menempatkan warga dalam dominasi mereka<br />

dengan memperlemah kemampuan mereka untuk menentang<br />

keyakinan-keyakinan dan norma-norma dominan. Keduanya<br />

meyakini pandangan bahwa suatu perubahan dalam<br />

kesadarandalam hal bagaimana individu-individu melihat<br />

dan berhubungan dengan duniadiperlukan sebelum mereka<br />

bisa membantu pembebasan mereka sendiri dari penindasan.<br />

Menurut Zeinab maupun Havel, sebelum kondisi-kondisi<br />

menjadi matang bagi perubahan sosial yang lebih besar,<br />

individu harus hidup sesuai dengan keyakinan-keyakinan<br />

batinnya sendiri. “Minimal Muslim tersebut harus jujur,” ucap<br />

Zeinab, menggemakan seruan Havel untuk hidup sedekat<br />

mungkin dengan kebenaran.<br />

Namun, di sini kemiripan tersebut berakhir. Meskipun<br />

Havel menulis “kebenaran” dengan “k” kecil dan melihat<br />

pembebasan sebagai kebebasan dari kekangan-kekangan<br />

semua ideologi, Zeinab dan para <strong>Islam</strong>is lain di Mesir terus<br />

memelihara keyakinan mereka akan adanya sebuah Kebenaran<br />

546<br />

| Carrie Rosefsky Wickham

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!