07.06.2015 Views

Aktivisme Islam - Democracy Project

Aktivisme Islam - Democracy Project

Aktivisme Islam - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong><br />

membantu melengkapi “sisi lain” dari persamaanyakni peran<br />

negara (Migdal, 1988, 2001; Migdal, Kohli dan Shue, 1994).<br />

Salah satu fokus dalam teori-teori ini adalah bagaimana<br />

struktur sosial memainkan peran utama dalam menentukan<br />

kapasitas negara dalam membuat dan menjalankan kebijakan:<br />

“Jarak [antara aspirasi-aspirasi negara dan pencapaiannya]<br />

menuntut sebuah pendekatan yang memfokuskan perhatian<br />

pada sumber-sumber resistensi terhadap upaya negara<br />

dalam memperoleh dominasi” (Migdal, 1988: 24). Untuk<br />

menggambarkan suasana politik di mana gerakan-gerakan<br />

sosial berada dalam cara ini, kita harus menelusuri secara<br />

lebih dekat akar-akar dan pola-pola berikutnya dari konflik<br />

antara elite negara dan kelompok-kelompok yang kuat yang<br />

melakukan mobilisasi untuk mempertahankan kepentingan<br />

sosial dan otonomi.<br />

Untuk pertanyaan kita sekarang, fokus yang lain dan<br />

yang lebih penting terkait dengan proyek pembangunannegara<br />

(state-building project) itu sendiri. Harapan-harapan<br />

eksternal mengenai apa yang seharusnya dapat dilakukan<br />

negara dan keharusan internal untuk melakukan konsolidasi<br />

menimbulkan insentif-insentif yang kuat untuk membangun<br />

otoritas negara di atas lingkungan sosial. Sejumlah sarjana<br />

yang bekerja dalam tradisi masyarakat-dalam-negara telah<br />

menggambarkan konflik sebagai sesuatu di mana harapanharapan<br />

negara-bangsa, baik dalam arena domestik maupun<br />

internasional, mendorong para elite untuk mengupayakan<br />

sebuah otoritas Weberian bukan hanya terhadap cara-cara<br />

Tindakan Kolektif |<br />

423

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!