07.06.2015 Views

Aktivisme Islam - Democracy Project

Aktivisme Islam - Democracy Project

Aktivisme Islam - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

<strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong><br />

Meskipun teori gerakan sosial telah secara efektif<br />

menguraikan bagaimana jaringan-jaringan sosial memberi<br />

organisasi-organisasi berbagai sarana yang nyata dan taknyata<br />

untuk beroperasi, tidak banyak yang diketahui tentang<br />

bagaimana OGS menyesuaikan dan/atau membentuk<br />

jaringan-jaringan untuk mendorong mobilisasi, bagaimana hal<br />

ini memengaruhi tindakan kolektif, dan bagaimana jaringanjaringan<br />

beroperasi di luar perekrutan dan proses-proses<br />

pembentukan institusi. Karena itu, bab ini berusaha mengkaji<br />

persoalan-persoalan berikut: Bagaimana OGS menggunakan<br />

dan/atau membentuk jaringan-jaringan sosial? Dampak apa<br />

yang dihasilkan hal ini pada jaringan-jaringan sosial yang<br />

telah ada sebelumnya? Dan apa makna hal ini bagi OGS dan<br />

tindakan kolektif sebagai suatu keseluruhan?<br />

Untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan tersebut, bab<br />

ini mengkaji perempuan <strong>Islam</strong>is di Yaman dan menemukan<br />

bahwa hubungan antara jaringan-jaringan sosial dan OGS<br />

jauh lebih kompleks ketimbang yang umumnya dipahami<br />

dalam penelitian gerakan sosial. Jaringan-jaringan sosial<br />

tidak dapat sekadar dipahami sebagai penyedia berbagai<br />

macam layanan dan sumber daya—sebagaimana pipa-pipa<br />

saluran menyediakan makanan bagi organisasi-organisasi<br />

gerakan sosial. Dalam proses perekrutan dan pemanfaatan<br />

jaringan-jaringan sosial, organisasi-organisasi gerakan sosial<br />

<strong>Islam</strong>is di Yaman membongkar jaringan-jaringan sosial yang<br />

ada sebelumnya dan membentuk jaringan-jaringan sosial<br />

baru untuk mendorong komunitas-komunitas pendukung<br />

Perempuan <strong>Islam</strong>is di Yaman |<br />

367

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!