07.06.2015 Views

Aktivisme Islam - Democracy Project

Aktivisme Islam - Democracy Project

Aktivisme Islam - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

<strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong><br />

eksplisit difokuskan dan diarahkan pada wilayah politik<br />

(McAdam, 1982; Buechler, 1993). Selain itu, para pesertanya<br />

bukan individu-individu “disfungsional” yang mencari<br />

kenyamanan psikologis, melainkan lebih sering merupakan<br />

anggota-anggota masyarakat terdidik dan normal.<br />

Sementara teori gerakan sosial berusaha untuk mengatasi<br />

kelemahan teoretis ini, studi tentang aktivisme <strong>Islam</strong>, sampai<br />

tingkat yang luas, masih tetap terkungkung oleh berbagai<br />

keterbatasan inheren dari model sosio-psikologis tersebut.<br />

Dengan didasarkan pada pengandaian-pengandaian dasar<br />

model tersebut, sebagian besar penafsiran ulang berusaha<br />

untuk membuat suatu daftar ketegangan dan ketidakpuasan<br />

yang lebih kompleks. Penjelasan-penjelasan bagi munculnya<br />

aktivisme <strong>Islam</strong> tidak lagi secara sempit difokuskan pada<br />

satu kategori ketegangan atau ketidakpuasan (politik, sosioekonomi,<br />

atau budaya), melainkan menggabungkan faktorfaktor<br />

ini dalam suatu kerangka penjelasan yang mencakup<br />

daftar panjang sebab-sebab utama. Akumulasi masif berbagai<br />

macam persoalan sosial membuat mobilisasi hampir tak<br />

terelakkan.<br />

Namun, dengan secara gegabah mengulangi kelemahankelemahan<br />

dari penjelasan-penjelasan berbasis-ketegangan,<br />

para sarjana tidak dapat secara efektif menjawab persoalanpersoalan<br />

pokok tentang kemunculan dan dinamika<br />

aktivisme <strong>Islam</strong>. Dalam kondisi-kondisi represi, bagaimana<br />

gerakan-gerakan membuat ketidakpuasan individual menjadi<br />

Pendahuluan |<br />

55

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!