14.01.2013 Views

Islam dan Negara - Democracy Project

Islam dan Negara - Democracy Project

Islam dan Negara - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

D e m o c r a c y P r o j e c t<br />

bagi Ketua Umum FPI Habib Rizieq, tipologi negara bukanlah<br />

suatu hal yang terlalu penting. Menurutnya, Nabi Muhammad<br />

lebih peduli dengan pembentukan masyarakat <strong>Islam</strong> daripada negara<br />

<strong>Islam</strong>. Oleh sebab itu, baginya, sepanjang negara dikelola sesuai<br />

dengan syariah <strong>Islam</strong>, tidak ada kebutuhan mendesak untuk<br />

mempersoalkan legitimasi keagamaan dari negara semacam itu. 62<br />

Berulang-ulang telah dikatakan bahwa organisasi-organisasi<br />

<strong>Islam</strong> ini tidak menggunakan cara kekerasan dalam upaya mereka<br />

untuk merealisasikan tujuan mereka. Dengan pengecualian<br />

perlawanan radikal FPI terhadap berlanjutnya praktik perjudian,<br />

pornografi, prostitusi, <strong>dan</strong> konsumsi minuman keras, serta keterlibatan<br />

Lasykar Jihad di daerah-daerah konflik seperti Ambon, Maluku,<br />

khususnya, secara umum artikulasi gagasan tentang syariah<br />

<strong>Islam</strong> bersifat damai. 63 Namun, lawan-lawan mereka cenderung<br />

mengidentifikasi seluruh gerakan ini sebagai radikal <strong>dan</strong>/atau garis<br />

keras, <strong>dan</strong> sebagai sebuah gerakan yang mungkin untuk menggunakan<br />

cara-cara kekerasan. Efek psikologis dari pengeboman di<br />

Bali yang mengerikan pada Oktober 2002—yang diduga didalangi<br />

oleh Jamaah <strong>Islam</strong>iyah, yang bekerja dengan mitra lokal <strong>dan</strong><br />

diasumsikan memiliki kaitan dengan jaringan Al Qaeda—yang<br />

menewaskan sekitar 180 orang <strong>dan</strong> melukai hampir 300 orang<br />

tak bersalah, memberi dorongan lebih lanjut bagi pan<strong>dan</strong>gan miring<br />

tersebut. 64 Bahkan, lantaran nuansa internasionalnya, terma-<br />

62 Khamami Zada, <strong>Islam</strong> Radikal: Pergulatan Ormas-Ormas <strong>Islam</strong> Garis Keras<br />

di Indonesia, h. 114.<br />

63 Lihat, tulisan oleh Irfan S. Awwas, ketua pelaksana MMI, “Menegakkan<br />

Syariat Tanpa Teror,” Tempo, 24 November 2002, h. 127.<br />

64 Lihat, laporan khusus mengenai ledakan bom di Bali dalam Tempo, 21-27<br />

Oktober 2002; Gatra, 26 Oktober 2002; Tempo, 18-24 November 2002; Gatra,<br />

23 November 2002.<br />

— Bahtiar Effendy

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!