21.04.2023 Views

Kerukunan Global

Oleh karena itu, tidak mungkin ada pemerintahan Kristen bersama di seluruh dunia, atau bahkan di satu negara atau sejumlah besar orang. karena orang jahat selalu lebih banyak daripada orang baik. Oleh karena itu, seorang pria yang berani memerintah seluruh negara atau dunia dengan Injil akan menjadi seperti seorang gembala yang harus disatukan dalam satu kandang - serigala, singa, elang, dan domba, memungkinkan mereka untuk berbaur dengan bebas satu sama lain, mengatakan , “Layani dirimu sendiri, dan bersikap baik dan damai satu sama lain. Lipatannya terbuka, ada banyak makanan. Anda tidak perlu takut pada anjing dan tongkat.” Tidak diragukan lagi, domba-domba akan memelihara kedamaian dan membiarkan diri mereka diberi makan dan diatur dengan damai, tetapi mereka tidak akan berumur panjang. Satu binatang tidak akan bertahan hidup yang lain...

Oleh karena itu, tidak mungkin ada pemerintahan Kristen bersama di seluruh dunia, atau bahkan di satu negara atau sejumlah besar orang. karena orang jahat selalu lebih banyak daripada orang baik. Oleh karena itu, seorang pria yang berani memerintah seluruh negara atau dunia dengan Injil akan menjadi seperti seorang gembala yang harus disatukan dalam satu kandang - serigala, singa, elang, dan domba, memungkinkan mereka untuk berbaur dengan bebas satu sama lain, mengatakan , “Layani dirimu sendiri, dan bersikap baik dan damai satu sama lain. Lipatannya terbuka, ada banyak makanan. Anda tidak perlu takut pada anjing dan tongkat.” Tidak diragukan lagi, domba-domba akan memelihara kedamaian dan membiarkan diri mereka diberi makan dan diatur dengan damai, tetapi mereka tidak akan berumur panjang. Satu binatang tidak akan bertahan hidup yang lain...

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>Kerukunan</strong> <strong>Global</strong><br />

terangnya pemikirannya, membuat semua pihak terkagum kagum. Kaisar, oleh karena<br />

kekagumannya, berseru, "Biarawan ini berbcara dengan hati yang berani dan dengan<br />

semangat yang tidak tergoyahkan." Banyak pangeran Jerman memandang wakil bangsa<br />

mereka ini dengan bangga dan gembira.<br />

Para pengikut Roma telah dikalahkan. Kepentingan mereka tampaknya sangat suram.<br />

Mereka berusaha untuk mempertahankan kekuasaan mereka, bukan dengan merujuk kepada<br />

Alkitab, tetapi dengan menggunakan ancaman ancaman, argumentasi Roma yang tidak<br />

pernah gagal. Juru bicara Mahkamah (Diet) berkata, "Jikalau engkau tidak menarik kembali<br />

ajaran ajaranmu, maka kaisar dan pemerintah negara bagian diseluruh kekaisaran akan<br />

merundingkan tindakan apa yang akan dijalankan terhadap seorang bida'ah yang tidak bisa<br />

lagi diperbaiki ini." Sahabat sahabat Luther, yang dengan kesukaan besar mendengarkan<br />

pembelaannya, gemetar mendengar kata kata ini. Tetapi Dr. Luther sendiri berkata dengan<br />

tenang, "Kiranya Allah penolongku, karena tidak ada yang saya dapat tarik kembali."<br />

Ia disuruh meninggalkan Mahkamah, sementara para pangeran berkonsultasi bersama.<br />

Terasa bahwa kemelut besar akan datang. Penolakan terus menerus Luther untuk menyerah<br />

dapat berpengaruh kepada sejarah gereja selama berabad abad. Diputuskan untuk<br />

memberikan kesempatan sekali lagi kepadanya untuk menarik kembali ajaran ajarannya.<br />

Untuk yang terakhir sekali ia dihadapkan ke persidangan. Sekali lagi pertanyaan diajukan,<br />

apakah ia mau menarik kembali ajaran ajarannya. "Saya tidak mempunyai jawaban yang<br />

lain," katanya, "selain dari pada yang sudah saya katakan." Terbukti bahwa ia tidak bisa<br />

dipengaruhi, baik dengan janji janji maupun dengan ancaman untuk menyerah kepada<br />

kekuasaan Roma.<br />

Para pemimpin kepausan merasa kecewa kuasa mereka, yang telah membuat raja raja<br />

dan para bangsawan gemetar, dipandang rendah oleh seorang biarawan yang sederhana.<br />

Mereka ingin membuat dia merasakan kemarahan mereka dengan cara menyiksanya. Akan<br />

tetapi Luther, yang menyadari bahaya, telah berbicara kepada semua orang dengan<br />

keagungan dan ketenangan seorang Kristen. Kata katanya tidak mengandung kesombongan,<br />

emosi dan kesalah pahaman. Ia tidak lagi memperdulikan dirinya sendiri, dan pembesar<br />

pembesar disekelilingnya, dan hanya merasa bahwa ia berada dihadirat Seorang yang<br />

mutlak, yang lebih tinggi dari paus, para pejabat tinggi gereja, raja raja dan para kaisar.<br />

Kristus telah berbicara melalui kesaksian Luther dengan kuasa dan keagungan, sehingga<br />

pada waktu itu mengilhami dengan kekaguman dan keheranan baik kawan maupun lawan.<br />

Roh Allah telah hadir didalam konsili, untuk mempengaruhi hati para pemimpin kekaisaran.<br />

Beberapa orang dari para pangeran dengan tegas mengakui kebenaran perjuangan Luther.<br />

Banyak yang diyakinkan mengenai kebenaran, tetapi bagi sebagian orang kesan itu tidak<br />

bertahan lama. Ada kelompok lain, yang pada waktu itu tidak menunjukkan keyakinan<br />

mereka; tetapi setelah menyelidiki sendiri Alkitab menjadi pendukung Pembaharuan yang<br />

tak mengenal takut dikemudian hari. Penguasa Saxony Frederick telah lama mengharapkan<br />

kehadiran Luther dihadapan Mahkamah. Dan dengan emosi yang mendalam ia<br />

111

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!