21.04.2023 Views

Kerukunan Global

Oleh karena itu, tidak mungkin ada pemerintahan Kristen bersama di seluruh dunia, atau bahkan di satu negara atau sejumlah besar orang. karena orang jahat selalu lebih banyak daripada orang baik. Oleh karena itu, seorang pria yang berani memerintah seluruh negara atau dunia dengan Injil akan menjadi seperti seorang gembala yang harus disatukan dalam satu kandang - serigala, singa, elang, dan domba, memungkinkan mereka untuk berbaur dengan bebas satu sama lain, mengatakan , “Layani dirimu sendiri, dan bersikap baik dan damai satu sama lain. Lipatannya terbuka, ada banyak makanan. Anda tidak perlu takut pada anjing dan tongkat.” Tidak diragukan lagi, domba-domba akan memelihara kedamaian dan membiarkan diri mereka diberi makan dan diatur dengan damai, tetapi mereka tidak akan berumur panjang. Satu binatang tidak akan bertahan hidup yang lain...

Oleh karena itu, tidak mungkin ada pemerintahan Kristen bersama di seluruh dunia, atau bahkan di satu negara atau sejumlah besar orang. karena orang jahat selalu lebih banyak daripada orang baik. Oleh karena itu, seorang pria yang berani memerintah seluruh negara atau dunia dengan Injil akan menjadi seperti seorang gembala yang harus disatukan dalam satu kandang - serigala, singa, elang, dan domba, memungkinkan mereka untuk berbaur dengan bebas satu sama lain, mengatakan , “Layani dirimu sendiri, dan bersikap baik dan damai satu sama lain. Lipatannya terbuka, ada banyak makanan. Anda tidak perlu takut pada anjing dan tongkat.” Tidak diragukan lagi, domba-domba akan memelihara kedamaian dan membiarkan diri mereka diberi makan dan diatur dengan damai, tetapi mereka tidak akan berumur panjang. Satu binatang tidak akan bertahan hidup yang lain...

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>Kerukunan</strong> <strong>Global</strong><br />

hasil-hasil nasionalisme, dan menyadari perlunya pernyataan ilahi dan agama eksperimental.<br />

Dari waktu ini pekerjaan misi luar negeri mendapat pertumbuhan yang luar biasa. — (Lihat<br />

Lampiran). Kemajuan dalam bidang percetakan memberikan rangsangan kepada pekerjaan<br />

penyebar-luasan Alkitab. Sarana komunikasi yang bertambah antara berbagai negara,<br />

runtuhnya hambatan prasangka buruk dan ekslusif kebangsaan, dan hilangnya kekuasaan<br />

paus Roma, telah membuka jalan untuk masuknya firman Allah. Untuk selama beberapa<br />

tahun Alkitab telah dijual tanpa hambatan dijalan-jalan kota Roma, dan sekarang telah<br />

dibawa ke segala penjuru dunia yang berpenduduk.<br />

Voltaire, yang tidak percaya kepada Tuhan, suatu kali berkata, “Saya sudah bosan<br />

mendengar orang-orang berulang-ulang mengatakan mengenai dua belas orang yang<br />

mendirikan agama Kristen. Saya akan membuktikan bahwa seorang saja sudah cukup untuk<br />

meruntuhkannya.” Seabad sudah berlalu sejak kematiannya. Berjuta-juta orang telah<br />

berjuang bersama-sama memerangi Alkitab. Tetapi nyatanya jauh dari keruntuhan. Kalau<br />

pada zaman Voltaire ada seratus Alkitab, sekarang ada sepuluh ribu Alkitab, ya, bahkan<br />

seratus ribu Alkitab, Buku Allah. Seorang Pembaharu yang terdahulu berkata mengenai<br />

gereja Kristen, “Alkitab itu adalah landasan yang telah merusakkan banyak palu.” Tuhan<br />

berkata, “Setiap senjata yang ditempa terhadap engkau tidak akan berhasil, dan setiap orang<br />

yang melontarkan tuduhan melawan engkau dalam pengadilan akan engkau buktikan salah.”<br />

(Yes. 54:17). “Firman Allah kita tetap untuk selama-lamanya.” “Segala titah-Nya teguh,<br />

kokoh untuk seterusnya dan selama-lamanya dilakukan dalam kebenaran dan kejujuran.”<br />

( Yes. 40:8; Maz. 111:7,8.). Apa saja yang didirikan atas kekuasaan manusia akan hancur,<br />

tetapi yang didirikan atas landasan batu zaman, firman Allah, akan teguh berdiri sampai<br />

selama-lamanya.<br />

195

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!