21.04.2023 Views

Kerukunan Global

Oleh karena itu, tidak mungkin ada pemerintahan Kristen bersama di seluruh dunia, atau bahkan di satu negara atau sejumlah besar orang. karena orang jahat selalu lebih banyak daripada orang baik. Oleh karena itu, seorang pria yang berani memerintah seluruh negara atau dunia dengan Injil akan menjadi seperti seorang gembala yang harus disatukan dalam satu kandang - serigala, singa, elang, dan domba, memungkinkan mereka untuk berbaur dengan bebas satu sama lain, mengatakan , “Layani dirimu sendiri, dan bersikap baik dan damai satu sama lain. Lipatannya terbuka, ada banyak makanan. Anda tidak perlu takut pada anjing dan tongkat.” Tidak diragukan lagi, domba-domba akan memelihara kedamaian dan membiarkan diri mereka diberi makan dan diatur dengan damai, tetapi mereka tidak akan berumur panjang. Satu binatang tidak akan bertahan hidup yang lain...

Oleh karena itu, tidak mungkin ada pemerintahan Kristen bersama di seluruh dunia, atau bahkan di satu negara atau sejumlah besar orang. karena orang jahat selalu lebih banyak daripada orang baik. Oleh karena itu, seorang pria yang berani memerintah seluruh negara atau dunia dengan Injil akan menjadi seperti seorang gembala yang harus disatukan dalam satu kandang - serigala, singa, elang, dan domba, memungkinkan mereka untuk berbaur dengan bebas satu sama lain, mengatakan , “Layani dirimu sendiri, dan bersikap baik dan damai satu sama lain. Lipatannya terbuka, ada banyak makanan. Anda tidak perlu takut pada anjing dan tongkat.” Tidak diragukan lagi, domba-domba akan memelihara kedamaian dan membiarkan diri mereka diberi makan dan diatur dengan damai, tetapi mereka tidak akan berumur panjang. Satu binatang tidak akan bertahan hidup yang lain...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

<strong>Kerukunan</strong> <strong>Global</strong><br />

Pernyataan ini terutama ditekankan di Amerika, di mana doktrin Sabat yang benar telah<br />

dikhotbahkan secara luas. Di sini pekerjaan pengendalian diri, salah satu pembaharuan<br />

moral yang paling menonjol dan paling penting, sering digabungkan dengan gerakan hari<br />

Minggu, dan para pendukung gerakan itu sering menyatakan diri mereka sebagai yang<br />

bekerja memajukan kepentingan utama masyarakat. Dan yang menolak bergabung dengan<br />

mereka dinyatakan sebagai musuh pengendalian diri atau pertarakan dan pembaharuan.<br />

Tetapi kenyataan bahwa suatu gerakan untuk menetapkan kesalahan dihubungkan dengan<br />

suatu pekerjaan yang sifatnya baik, bukan suatu argumentasi demi kepentingan kesalahan<br />

itu. Kita boleh menyembunyikan racun oleh mencampurkannya ke dalam makanan yang<br />

lezat, tetapi tidak mengubah racun itu.<br />

Sebalinya, itu akan lebih berbahaya, karena cenderung dimakan tanpa disadari. Salah<br />

satu cara Setan ialah menggabungkan sedikit kebenaran ke dalam kepalsuan supaya lebih<br />

dapat diterima. Para pemimpin gerakan hari Minggu itu dapat melakukan pembaharuan<br />

yang diperlukan oleh orang, prinsip-prinsip yang selaras dengan Alkitab. Namun oleh<br />

karena ada dalamnya tuntutan yang bertentangan dengan hukum Allah, hamba-hamba-Nya<br />

tidak bisa bersatu dengan mereka. Tidak ada sesuatu apapun yang dapat membenarkan<br />

mereka dalam mengesampingkan perintah- perintah Allah hanya demi perintah-perintah<br />

manusia. Melalui dua kesalahan besar, -- kekekalan jiwa dan kekudusan hari Minggu, --<br />

Setan membuat orang-orang takluk di bawah penipuannya. Sementara yang pertama<br />

meletakkan dasar Spiritualisme, yang terakhir menciptakan ikatan simpati dengan Roma,<br />

Protestan Amerika Serikat akan menjadi yang terkemuka mengulurkan tangan melintasi<br />

jurang pemisah untuk menggenggam tangan Spiritualisme. Mereka akan menjangkau<br />

melintasi lobang yang tak terhingga dalamnya untuk berjabat tangan dengan penguasa<br />

Roma; dan di bawah persekutuan tiga serangkai ini, negara ini akan mengikuti jejak Roma<br />

menginjak-injak hak-hak hati nurani.<br />

Sementara Spiritualisme semakin mirip meniru Kekristenan yang sekedar nama saja<br />

pada zaman ini, ia memilikikuasa yang lebih besar untuk menyesatkan dan menjerat. Setan<br />

sendiri dirubah menurut cara-cara modern. Ia akan tampak dengan tabiat seorang malaikat<br />

terang. Melalui agen-agen Spiritualisme, diadakanlah mujizat-mujizat, orang sakit<br />

disembuhkan, dan banyak keajaiban yang tidak bisa disangkal akan diadakan. Dan<br />

sementara roh-roh itu mengaku percaya kepada Alkitab, dan menunjukkan penghormatan<br />

kepada institusi gereja, pekerjaan mereka akan diterima sebagai penyataan kuasa ilahi.<br />

Garis perbedaan antara orang yang mengaku Kristen dan orang fasik sekarang sukar<br />

ditentukan. Anggota-anggota jemaat mengasihi apa yang dikasihi dunia ini, dan siap sedia<br />

bergabung dengan mereka. Dan Setan berketetapan untuk mempersatukan mereka di dalam<br />

satu badan, dan dengan demikian memperkuat kepentingannya oleh memasukkan semua ke<br />

dalam barisan Spiritualisme. Para pengikut paus, yang menyombongkan mujizat<br />

sebagaisuatu tanda tertentu darigereja yang benar, akan mudah tertipu oleh kuasa yang<br />

mengadakan keajaiban ini, dan Protestan, yang sudah membuangkan perisai kebenaran, juga<br />

428

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!