21.04.2023 Views

Kerukunan Global

Oleh karena itu, tidak mungkin ada pemerintahan Kristen bersama di seluruh dunia, atau bahkan di satu negara atau sejumlah besar orang. karena orang jahat selalu lebih banyak daripada orang baik. Oleh karena itu, seorang pria yang berani memerintah seluruh negara atau dunia dengan Injil akan menjadi seperti seorang gembala yang harus disatukan dalam satu kandang - serigala, singa, elang, dan domba, memungkinkan mereka untuk berbaur dengan bebas satu sama lain, mengatakan , “Layani dirimu sendiri, dan bersikap baik dan damai satu sama lain. Lipatannya terbuka, ada banyak makanan. Anda tidak perlu takut pada anjing dan tongkat.” Tidak diragukan lagi, domba-domba akan memelihara kedamaian dan membiarkan diri mereka diberi makan dan diatur dengan damai, tetapi mereka tidak akan berumur panjang. Satu binatang tidak akan bertahan hidup yang lain...

Oleh karena itu, tidak mungkin ada pemerintahan Kristen bersama di seluruh dunia, atau bahkan di satu negara atau sejumlah besar orang. karena orang jahat selalu lebih banyak daripada orang baik. Oleh karena itu, seorang pria yang berani memerintah seluruh negara atau dunia dengan Injil akan menjadi seperti seorang gembala yang harus disatukan dalam satu kandang - serigala, singa, elang, dan domba, memungkinkan mereka untuk berbaur dengan bebas satu sama lain, mengatakan , “Layani dirimu sendiri, dan bersikap baik dan damai satu sama lain. Lipatannya terbuka, ada banyak makanan. Anda tidak perlu takut pada anjing dan tongkat.” Tidak diragukan lagi, domba-domba akan memelihara kedamaian dan membiarkan diri mereka diberi makan dan diatur dengan damai, tetapi mereka tidak akan berumur panjang. Satu binatang tidak akan bertahan hidup yang lain...

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>Kerukunan</strong> <strong>Global</strong><br />

berani dan lebih bersemangat. Musuh-musuhnya terus aktif dan kuat, tetapi ratu dan<br />

beberapa orang bangsawan adalah teman-temannya, dan banyak orang memihak kepadanya.<br />

Dengan mem-bandingkan pengajarannya yang mumi dan yang mengangkat jiwa serta<br />

kehidupannya yang kudus, dengan dogma-dogma yang menurunkan martabat yang<br />

diajarkan oleh pengikut-pengikut Gereja Roma dan keserakahan dan kerakusan yang<br />

dilakukan mereka, banyaklah yang mera-sa suatu kehormatan kalau berpihak kepada Huss.<br />

Sampai sejauh ini Huss masih sendirian dalam pekerjaannya. Tetapi se-karang Jerome,<br />

yang pada waktu di Inggris telah menerima pengajaran Wycliffe, menggabungkan diri<br />

kepada pekerjaan pembaruan (reformasi). Sejak waktu itu keduanya bersatu di dalam hidup,<br />

dan dalam kematianpun mereka tidak mau dipisahkan. Jerome mempunyai kecerdasan dan<br />

ke-pintaran yang menonjol, kebolehan-kebolehan yang membuat seseorang mudah populer.<br />

Tetapi dalam kualitas yang membentuk kekuatan tabiat yang sebenarnya, Huss lebih unggul.<br />

Pertimbangannya yang tenang dapat menjadi pengekang kepada semangat Jerome yang suka<br />

meledak-ledak, yang dengan kerendahan hati, menerima kata-kata dan nasihatnya. Dengan<br />

usaha mereka yang bersatu, pekerjaan pembaruan itu lebih cepat berkembang.<br />

Allah membiarkan terang yang besar bersinar ke dalam pikiran orangorang pilihan ini,<br />

menyatakan kepada mereka kesalahan-kesalahan Roma yang banyak. Tetapi mereka tidak<br />

menerima semua terang yang harus di-berikan kepada dunia ini. Melalui hamba-hambanya<br />

ini Allah telah menuntun orang-orang keluar dari kegelapan Romanisme. Tetapi banyak dan<br />

besarlah rintangan yang mereka hadapi. Dan Tuhan memimpin mereka terus langkah demi<br />

langkah di dalam pekerjaannya sebagaimana yang sanggup mereka pikul. Mereka tidak<br />

dipersiapkan untuk menerima semua terang itu sekaligus. Seperti kemuliaan sinar matahari<br />

pada waktu tengah hari kepada orang-orang yang sudah lama tinggal di dalam kegelapan,<br />

jika diberikan dengan serta-merta, akan menyebabkan mereka meninggalkan kebenaran itu.<br />

Itulah sebabnya, Allah menyatakannya sedikit demi sedikit kepada para pemimpin,<br />

sebagaimana kesanggupan orang-orang meneri-manya. Dari abad ke abad, pekerja-pekerja<br />

yang setia susul-menyusul| menuntun orang-orang lebih jauh ke dalam jalan pembaruan.<br />

Perpecahan dalam gereja masih terus berlangsung. Sekarang tiga orang paus bersaing<br />

untuk mendapatkan supremasi, dan persaingan mereka memenuhi dunia Kekristenan dengan<br />

kejahatan dan keributan. Tidak puas dengan saling mengutuk, mereka juga menggunakan<br />

senjata. Masing-masing membeli senjata dan membentuk pasukan tentara. Sudah barang<br />

tentu mereka memerlukan uang untuk ini. Dan untuk memperoleh uang mereka menjual<br />

hadiah-hadiah, jabatan dan berkat-berkat gereja (Lihat Lampiran). Para imam juga meniru<br />

atasan mereka, memperjualbelikan pangkat gereja dan berperang menjatuhkan martabat<br />

lawan dan memperkuat kekuasaan sendiri. Dengan keberanian yang semakin bertambah<br />

setiap hari, Huss mencela kekejian yang dilakukan dengan kedok agama. Dan orang-orang<br />

menuduh para pemimpin Roma sebagai penyebab penderitaan yang menimpa dunia<br />

Kekristenan.<br />

66

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!