21.04.2023 Views

Kerukunan Global

Oleh karena itu, tidak mungkin ada pemerintahan Kristen bersama di seluruh dunia, atau bahkan di satu negara atau sejumlah besar orang. karena orang jahat selalu lebih banyak daripada orang baik. Oleh karena itu, seorang pria yang berani memerintah seluruh negara atau dunia dengan Injil akan menjadi seperti seorang gembala yang harus disatukan dalam satu kandang - serigala, singa, elang, dan domba, memungkinkan mereka untuk berbaur dengan bebas satu sama lain, mengatakan , “Layani dirimu sendiri, dan bersikap baik dan damai satu sama lain. Lipatannya terbuka, ada banyak makanan. Anda tidak perlu takut pada anjing dan tongkat.” Tidak diragukan lagi, domba-domba akan memelihara kedamaian dan membiarkan diri mereka diberi makan dan diatur dengan damai, tetapi mereka tidak akan berumur panjang. Satu binatang tidak akan bertahan hidup yang lain...

Oleh karena itu, tidak mungkin ada pemerintahan Kristen bersama di seluruh dunia, atau bahkan di satu negara atau sejumlah besar orang. karena orang jahat selalu lebih banyak daripada orang baik. Oleh karena itu, seorang pria yang berani memerintah seluruh negara atau dunia dengan Injil akan menjadi seperti seorang gembala yang harus disatukan dalam satu kandang - serigala, singa, elang, dan domba, memungkinkan mereka untuk berbaur dengan bebas satu sama lain, mengatakan , “Layani dirimu sendiri, dan bersikap baik dan damai satu sama lain. Lipatannya terbuka, ada banyak makanan. Anda tidak perlu takut pada anjing dan tongkat.” Tidak diragukan lagi, domba-domba akan memelihara kedamaian dan membiarkan diri mereka diberi makan dan diatur dengan damai, tetapi mereka tidak akan berumur panjang. Satu binatang tidak akan bertahan hidup yang lain...

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>Kerukunan</strong> <strong>Global</strong><br />

heran banyak orang akan memuji kemewahan seleramu, kemurahanmu dan keramahanmu.<br />

Tetapi janganlah membeli pujian mereka dengan begitu mahal. Sebaliknya berpuaslah<br />

dengan penghormatan yang datang dari Allah." -- Wesley's Works, Sermon 50, "The Use<br />

of Money." Tetapi ajaran seperti ini diabaikan di banyak gereja pada zaman kita.<br />

Pengakuan agama telah menjadi populer di dunia ini. Para penguasa, ahli politik, ahli<br />

hukum, doktor-doktor, dan para pedagang bergabung ke dalam gereja sebagai cara untuk<br />

memperoleh penghormatan dan kepercayaan masyarakat, dan untuk memajukan<br />

kepentingan duniawi mereka. Dengan begitu mereka berusaha menutupi semua transaksi<br />

mereka yang tidak benar, di bawah pengakuan Kekristenan. Berbagai badan-badan agama<br />

yang didukung oleh kekayaan dan pengaruh orang-orang duniawi yang sudah dibaptiskan<br />

ini, masih dilakukan demi popularitas dan perlindungan. Bangunan gereja- gereja yang<br />

megah, yang dihiasi dengan sangat mewah, dibangun di jalan-jalan protokol. Para<br />

pengunjung yang mau beribadat menghiasi diri mereka dengan pakaian yang mahal-mahal<br />

dan mode-mode mutakhir. Pendeta berbakat digaji dengan gaji yang tinggi untuk menghibur<br />

dan menarik perhatian orang-orang. Khotbah-khotbahnya tidak boleh menyinggung dosadosa,<br />

tetapi harus dibuat lembut dan menyenangkan bagi pendengar-pendengar modern.<br />

Dengan demikian orang-orang modern yang berdosa didaftarkan dalam catatan-catatan<br />

gereja, dan dosa-dosa modern ditutupidi bawah kesalehan yang pura-pura.<br />

Mengomentari sikap orang-orang yang mengaku Kristen dewasa ini terhadap dunia,<br />

sebuah majalah terkenalberkata, "Dengan tak disadari gereja telah tunduk kepada kehendak<br />

zaman, dan menyesuaikan upacara perbaktiannya kepada kehendak kemodernan." "Memang,<br />

segala sesuatu yang menolong membuat agama menarik, sekarang digunakan oleh gereja<br />

sebagai alat." Seorang penulis dalam majalah New York Independent, berbicara mengenai<br />

Metodisme, "Garis pemisah antara orang saleh dengan orang yang tidak beragama lenyap<br />

bagaikan bayangan kabur waktu gerhana, dan orang-orang yang giat bersemangat di kedua<br />

belah pihak berusaha keras untuk menghapuskan semua perbedaan antara cara tindakan dan<br />

kesenangan mereka." "Popularitas agama cenderung dengan cepat menambah jumlah orang<br />

yang mau mendapatkan keuntungan-keuntungan tanpa sama sekali memenuhi kewajibankewajibannya."<br />

Howard Crosby berkata, "Sangat memprihatinkan kita menemukan gereja Kristus sangat<br />

sedikit melaksanakan rencana Tuhan. Sama seperti oarng Yahudi zaman dahulu<br />

membiarkan pergaulan biasa dengan bangsa-bangsa penyembah berhala mencuri hati<br />

mereka dari Allah, . . . demikianlah gereja Yeusu sekarang, oleh persekutuannya dengan<br />

dunia yang tidak percaya kepada Tuhan, telah kehilangan metode ilahi dalam kehidupannya<br />

yang benar. Dan tunduk menyerah kepada kebiasaan atau tabiat berbahaya masyarakat yang<br />

tidak mempunyai Kristus, walaupun sering masuk akal, dengan menggunakan argumenargumen<br />

dan mencapai kesimpulan yang asing kepada kenyataan Allah, dan secara langsung<br />

berlawanan dengan semua pertumbuhan dalam kasih barunia." -- "The Healthy Christian:<br />

An Appeal to the Church," pp. 141,142 (ed. 1811).<br />

272

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!