12.07.2015 Views

Nota Keuangan dan RAPBN 2008 - Direktorat Jenderal Anggaran ...

Nota Keuangan dan RAPBN 2008 - Direktorat Jenderal Anggaran ...

Nota Keuangan dan RAPBN 2008 - Direktorat Jenderal Anggaran ...

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Pendapatan NegaraBab IIIPerindustrian, Departemen Perdagangan, Departemen Kehutanan <strong>dan</strong> DepartemenPertanian dalam rangka penetapan kebijakan pungutan ekspor; (ii) melakukanpemeriksaan (post audit) atas eksportir yang melakukan ekspor barang yang dikenakanbea keluar; (iii) melakukan penagihan terhadap eksportir yang masih mempunyaitunggakan pembayaran bea keluar; <strong>dan</strong> (iv) melakukan penyempurnaan penatausahaanpenerimaan bea keluar.3.3.3. Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP)Sesuai dengan Un<strong>dan</strong>g-Un<strong>dan</strong>g Nomor 20 Tahun 1997 tentang Penerimaan NegaraBukan Pajak, PNBP merupakan seluruh penerimaan pemerintah pusat yang tidak berasaldari penerimaan perpajakan. Sumber PNBP ini berasal dari penerimaan sumber dayaalam (SDA), bagian pemerintah atas laba BUMN, <strong>dan</strong> PNBP lainnya.Perkembangan PNBP seperti halnya penerimaan perpajakan juga dipengaruhi olehperubahan berbagai indikator ekonomi makro, terutama pertumbuhan ekonomi,perkembangan harga minyak mentah di pasar internasional, tingkat lifting minyak yangdihasilkan, serta nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat. Hingga saat ini,struktur PNBP masih didominasi oleh penerimaan SDA, khususnya yang berasal dariminyak bumi <strong>dan</strong> gas alam. Proporsi komponen PNBP sejak tahun 2007 tersaji dalamTabel III.19 <strong>dan</strong> Grafik III.16.Tabel III.19PNBP Tahun 2007 <strong>dan</strong> Tahun <strong>2008</strong>(triliun rupiah)URAIANAPBN% thdPDB2007 <strong>2008</strong><strong>RAPBN</strong>-P% thdPDB<strong>RAPBN</strong>% thdPDBPenerimaan Negara Bukan Pajak 210,9 5,6 191,9 5,0 175,6 4,1a. Penerimaan Sumber Daya Alam 146,3 3,9 112,2 2,9 119,8 2,8i. Migas 139,9 3,7 105,4 2,8 112,3 2,6Minyak bumi 103,9 2,7 76,9 2,0 81,8 1,9Gas alam 36,0 1,0 28,5 0,7 30,6 0,7ii. Non-Migas 6,4 0,2 6,7 0,2 7,4 0,2Pertambangan Umum 3,6 0,1 3,9 0,1 4,6 0,1Kehutanan 2,6 0,1 2,6 0,1 2,6 0,1Perikanan 0,3 0,0 0,3 0,0 0,3 0,0b. Bagian Pemerintah atas Laba BUMN 19,1 0,5 21,6 0,6 20,4 0,5c. Sisa Surplus Bank Indonesia - - 13,7 0,4 - -d. PNBP Lainnya 45,6 1,2 44,5 1,2 35,5 0,8Sumber: Departemen <strong>Keuangan</strong>Berdasarkan asumsi ekonomi makro yang dipakai sebagai basis perhitungan <strong>RAPBN</strong>tahun <strong>2008</strong>, <strong>dan</strong> sekaligus mempertimbangkan berbagai langkah kebijakan yang akandiambil oleh pemerintah, maka target PNBP direncanakan mencapai Rp175,6 triliun(4,1 persen PDB). Jumlah ini berarti menunjukkan a<strong>dan</strong>ya penurunan sebesar Rp16,3NK <strong>dan</strong> <strong>RAPBN</strong> <strong>2008</strong>III-43

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!